Menu

Mode Gelap

Bandar Lampung · 14 Okt 2018 03:32 WIB ·

Meningkatkan Kualitas, Media Group Adakan Rapat Tahunan


					Meningkatkan Kualitas, Media Group Adakan Rapat Tahunan Perbesar

Dengarkan postingan ini

Gemasamudra.com – Daerah Lampung

BANDAR LAMPUNG – Puluhan jurnalistik yang tergabung dalam media group hadir dalam rapat tahunan untuk membahas program kerja (POKJA) pada tahun 2019 mendatang, acara itu sendiri di selenggarakan di Cafe Nudi Eat Drink Leisure, Jalan Gatot Subroto No.16 Pahoman, Bandar Lampung, Sabtu (13/10/2018).

Klik Gambar

Acara itu sendiri juga memperkenalkan pimpinan harian baru di masing-masing media yang dalam naungan media group yang di sampaikan oleh Pimpinan Umum Muh.Safril Ridho,S.H untuk memimpin media masing-masing diantaranya, Penalampungnews.com, Traznews.com, gemalampung.com, gemasamudra.com, lampungnet.com.

Baca Juga :   Reka Punnata: Melintasi Batas, Mewarisi Adat dan Membangun Demokrasi

Muh.Safril Ridho mengatakan,”dalam media group kita ini mempunyai 5 media online dan cetak, untuk pimpinan redaksi masing-masing, penalampungnews.com dan tabloid Pena Lampung saya percayalah kepada saudara Idahar dan Eri, sedangkan untuk media traznews.com saya percayakan kepada Saudara yantoni, dan untuk media lampungnet.com saudara Hanafi , sedangkan untuk media gemasamudra.com saya belum kandidat yang pas untuk di jadikan pimpinan harian,”jelasnya

Dalam media group ini, sementara yang memiliki media cetak hanya media penalampungnews.com dan gemasamudra sedangkan untuk tahun 2019 gemalampung.com dan lampungnet.com akan berusaha menerbitkan media cetak.

Baca Juga :   Sinergi Program EGovernment, Dinas Kominfotik Provinsi Lampung Gelar Rapat Koordinasi Dengan Dinas Kominfo Kabupaten/Kota Se-Lampung

Masih di katakan Pimpinan Umum Media group,”insya allah media gemalampung.com yang saya percayai di pimpin oleh saudara Vijay akan menerbitkan media cetak juga untuk tahun 2019 mendatang,”tambah Muh.safril Ridho .

Telah di ketahui, tujuan acara itu sendiri bukan hanya untuk membahas program kerja tahun yang akan datang, melainkan bersilaturahmi antara Kabiro dan Wartawan Kabupaten – Kabupaten yang ada di Provinsi Lampung dan rapat tahunan.

Baca Juga :   Turun Satu Tingkat, Lamsel Kini Zona Orange

Penulis/Reporter : Eri

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Lagi-Lagi siswa SD Pertiwi Teladan Kota Metro Menoreh kan Prestasi

25 April 2024 - 06:48 WIB

H.Rudi Hartono Siap Maju Dalam Pemilihan Walikota Metro 2024-2029

18 April 2024 - 18:34 WIB

Rahmat Mirzani Djausal Open House Untuk Masyarakat Umum di Kediamannya

12 April 2024 - 21:50 WIB

Bresedekah di Bulan Ramadhan, DPC APDESI Pringsewu Bagikan Takji

6 April 2024 - 20:20 WIB

Jelang lebaran, PTPN I Regional 5 Berangkatkan 10 Bus Mudik Gratis 2024

5 April 2024 - 20:31 WIB

Ikatan Keluarga Besar Istri Cabang Renteng Banjarsari Mengadakan Kegiatan Ramadhan dengan Bersedekah

5 April 2024 - 13:39 WIB

Trending di Daerah