Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 7 Agu 2020 17:36 WIB ·

Bupati Lamteng Kembali Ajak Warga Bergotong Royong


Bupati Lamteng Kembali Ajak Warga Bergotong Royong Perbesar

Gemasamudra.com

Lampung Tengah – (GS) – Dimasa new normal pandemi Covid-19. Kegiatan yang melibatkan masyarakat ini dilakukan dengan memperbaiki jalan dan membersihkan pure di Kampung Ramaindra, Kecamatan Seputihraman, Senin (03/08/2020)

“Ini rangkaian kegiatan gotong-royong pada masa new normal pandemi Covid-19. Sehari penuh kita adakan kegiatan di kecamatan ini yang melibatkan masyarakat untuk bergotong-royong. Banyak kegiatan yang akan dilakukan di sini,” kata Loekman.

Klik Gambar

Mudah-mudahan, kata Loekman, melalui kegiatan ini Covid-19 tidak menjadikan ancaman.

Baca Juga :   Rakor Antisipasi Covid-19, Gubernur Minta para Bupati/Walkot Refocusing dan Relokasi Anggaran untuk Penanganan Korona

“Mudah-mudahan kegiatan gotong-royong ini tak jadi ancaman bagi manusia atau masyarakat kita terkena Covid-19. Justru Covid-19 menjadi sahabat kita semua. Protokol kesehatan harus tetap dilakukan. PHBS dengan rajin cuci tangan dan mengenakan masker,” ungkapnya.

Semangat masyarakat bergotong-royong, kata Loekman, membuat dirinya semangat membangun Lamteng.

“Dengan semangat masyarakat, saya juga semangat membangun Lamteng. Hari ini saya sebenarnya kurang sehat. Tapi mendengar keluhan gotong-royong terhenti karena pandemi Covid-19, saya hadir di sini bersama-sama untuk gotong-royong,” katanya.

Baca Juga :   LBH Kutub Merayakan Ulang Tahun ke 1

Supaya kualitas jalan tetap terjaga dari muatan overtonase, Loekman meminta dibuat portal jalan.

“Portal jalan dibuat supaya masyarakat lebih nyaman dan kualitas jalan tetap terjaga sehingga tidak cepat rusak. Tapi, ini harus dibuat dahulu peraturan kampung (Perkam)-nya melalui musyawarah. Ini supaya tidak melanggar aturan. Segala sesuatu yang kita lakukan harus sesuai aturan,” ungkapnya.

Baca Juga :   Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Tanpa Batas

Penulis : (Rizal)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

Miliki Gedung Kokoh SMP Islam Bangsalsari Kosong Melompong Saat Jam Pelajaran! Diduga Tidak Ada KBM!

19 April 2025 - 01:48 WIB

Bupati Ela Hadiri Halal Bihalal Ulama-Umaro di Ponpes Assya’raniyah

18 April 2025 - 19:27 WIB

Amankan Rangkaian Ibadah Paskah, Polres Jember Tingkatkan Patroli dan Siagakan Personel

18 April 2025 - 13:11 WIB

PSHT Ranting Mayang Cabang Jember menggelar aksi bakti sosial berupa swadaya

17 April 2025 - 16:55 WIB

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Mantan Bupati Lamtim Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek Pagar Rumdis

17 April 2025 - 10:28 WIB

Trending di Berita Terkini