Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 12 Apr 2021 00:57 WIB ·

Polsek Jelbuk Salurkan Bansos ke Warga Pasca Gempa


Polsek Jelbuk Salurkan Bansos ke Warga Pasca Gempa Perbesar

WWW.GEMASAMUDRA.COM

Jember (GS) – Penyaluran Bansos dari Kepolisian Resort Jember berupa bansos paket sembako yang disalurkan di beberapa daerah yang terdampak pasca kejadian gempa kemarin pukul 14.30 Wib (10/4), Langsung disampaikan oleh beberapa Jajaran Polsek  kepada warga terdampak, salah satu penyaluran bantuan dilakukan di Dusun Sumber Candik Desa Panduman Kecamatan Jelbuk, oleh Kapolsek Jelbuk bersama jajaran dan muspika Kecamatan Jelbuk, pukul 17.00 Wib. Minggu (11/4/2021).

Klik Gambar

Kapolsek Jelbuk menyampaikan paket bantuan berupa sembako diberikan kepada warga yang tembok bagian depan rumahnya roboh serta Salah satu Masjid di kawasan Dusun Sumber Candik yang mengalami kerusakan akibat gempa kemarin pukul 14.30 Wib (10/4).

Baca Juga :   Jelang Musda, Suherman Kumpulkan Sebelas Pimdes: Pimpinan Kecamatan Kekeuh Minta Ganti Ketua DPD II

Kami bersama jajaran Muspika Jelbuk langsung menyalurkan bantuan paket sembako dari Polres Jember tersebut ke penerima, untuk warga yang rumahnya roboh diterima langsung oleh yang bersangkutan, dan untuk bantuan paket sembako Masjid diterima oleh perwakilan Takmir Masjid Nurul Huda. “Jelas Akp Dwiko saat dikonfirmasi.

Pada saat kejadian kemarin Jajaran Polsek Jelbuk beserta Muspika serta Pihak Pemdes Desa Panduman dibantu warga sekitar terdampak gempa, sudah melakukan gotong royong dan melakukan renovasi rumah warga yang rumah bagian depanya roboh.

Kemarin setelah pasca kejadian gempa (10/4), Kami bersama jajaran Muspika dan pihak pemerintah Desa Panduman sudah melakukan renovasi rumah warga yang terdampak bernama Hamid (32), dan untuk proses renovasi sendiri hanya tinggal finishing.” Terangnya.

Baca Juga :   Desa Wirowongso Melaksanakan Pekan Imunisasi Polio di Pos Pin Polio Paud 65

Lebih lanjut Kapolsek mengungkapkan selain bantuan dari Polres Jember yang disalurkan saat ini, bantuan juga diberikan kemarin (10/4) oleh Pemerintah Desa Panduman berupa 10 sak semen guna merenovasi rumah warga dan masjid.

Kemarin juga sudah ada bantuan dari pihak Desa berupa semen 10 Sak, hingga saat ini rumah yang terdampak sudah dalam tahap selesai tinggal proses finishing tembok saja, “ungkapnya.

Pelaksanaan penyaluran bantuan di Dusun Sumber Candik Desa Panduman Kecamatan Jelbuk selain melibatkan warga sekitar terdampak, Realisasi Sembako dihadiri beberapa Jajaran Polsek Jelbuk dan Muspika (11/4) di pimpin langsung AKP Dwiko Sulistiono bersama Danramil Kapten Teguh Hariyanto, Kanit Provos Aiptu Teguh, Kanit Reskrim Aipda Lefatra, Bhabinkamtibmas Panduman Bripka Fajar, Babinsa Serka Juriyanto, Kordes Kecamatan Awal Muklis Ansori dan Perwakilan Desa Abdul Hakim Kasun Sumber Candik.

Baca Juga :   Polsek Bangsalsari Menyerahkan Sapi Hasil Pencurian Kepada Pemiliknya

Adanya kepedulian dari Polres Jember yang menyalurkan bansos berupa paket sembako mendapat respon positif dan warga sangat berterima kasih.

Saat Kami sampaikan amanah dari Polres Jember, perihal paket sembako, warga penerima dan perwakilan Takmir Masjid menyampaikan rasa terima kasihnya atas kepedulian Pihak Kepolisian Khususnya jajaran Polres Jember. “Pungkas Kapolsek saat selesai melaksanakan giat bansos di Dusun Sumber Candik Desa Panduman. (roexien esc)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

Diserbu 2000 Pendaftar dari Seluruh Indonesia, IDEA Genjot Ekspansi Cabang dengan Gandeng Harris Suites Puri Mansion

23 Mei 2025 - 21:13 WIB

Program Poskestren di Pondok Pesantren Riyadhotul Ulum Diresmikan Oleh Bupati Lamtim

23 Mei 2025 - 20:44 WIB

Tekab 308 POLRES Metro Temukan Mobil yang Hilang di Steam, Pelaku Masih DPO

23 Mei 2025 - 17:44 WIB

Bupati,Wakil Bupati Dan Pengurus DPC GRANAT Lamtim Bebas Narkoba

22 Mei 2025 - 20:37 WIB

Pengerjaan Proyek DAK SD 74 Krui Dilaporkan ke Kejati Lampung

22 Mei 2025 - 19:24 WIB

Hilang Di Tengah Laut Keluarga Korban Mendapat Kunjungan Pihak Sekolah

22 Mei 2025 - 19:17 WIB

Trending di Berita Terkini