Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 5 Jun 2023 14:30 WIB ·

Pemerintah Tiyuh Sumber Rejo Salurkan BLT-DD ke 25 KPM


Pemerintah Tiyuh Sumber Rejo Salurkan BLT-DD ke 25 KPM Perbesar

TULANG BAWANG BARAT–(gemasamudra.com)

Pemerintah Desa/ Tiyuh Sumber Rejo kecamatan Tumijajar Kabupaten Tulang Bawang Barat menyalurkan Bantuan Langsung Tunai ( BLT) dari dana desa (DD) untuk tiga bulan, Kegiatan berlangsung di balai tiyuh setempat Kamis (6/4/2023).

Penyaluran ini diberikan kepada 25 Keluarga Penerima Manfaat ( KPM) sehingga masing-masing menerima bantuan tiga bulan sebesar Rp  900.000 .

Klik Gambar

Hadir dalam acara tersebut Kepalo Tiyuh Sumberejo, Ketua BPT dan anggota, kasi kesejahteraan, Babinsa Babinkamtibmas serta warga penerima manfaat.

Baca Juga :   Disorot Miring karena Cari Sekretaris Pribadi, Direktur BUMD Lampung PT LJU Akhirnya Ambil Langkah ini

Dalam sambuatannya, Kepala Tiyuh Sumberejo Joko Supriyanto menyampaikan bahwa tahun 2023 penerima BLT Desa/Tiyuh Sumberejo sebanyak 25 KPM. “Dan keinginan penerima BLT ini bukan tanpa alasan, karena tahun 2023 untuk anggaran BLT maksimal 25% dan minimal 15% dari anggaran Dana Desa,” ujarnya.

Kepada para KPM Kepala Tiyuh berpesan agar bantuan tersebut, digunakan untuk kebutuhan pokok sehari-hari , “untuk para penerima BLT setelah menerima uangnya digunakan untuk membeli kebutuhan sehari-hari. Semoga bantuan ini bisa meringankan beban ekonomi saat ini,” ujarnya

Baca Juga :   Sambut Ramadhan, Abdullah Surajaya Bagikan Sembako

Pantauan di lokasi kegiatan pembagian BLT – DD berjalan lancar, dan warga penerima bantuan merasa senang.(HD)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 54 kali

Baca Lainnya

Diserbu 2000 Pendaftar dari Seluruh Indonesia, IDEA Genjot Ekspansi Cabang dengan Gandeng Harris Suites Puri Mansion

23 Mei 2025 - 21:13 WIB

Program Poskestren di Pondok Pesantren Riyadhotul Ulum Diresmikan Oleh Bupati Lamtim

23 Mei 2025 - 20:44 WIB

Tekab 308 POLRES Metro Temukan Mobil yang Hilang di Steam, Pelaku Masih DPO

23 Mei 2025 - 17:44 WIB

Bupati,Wakil Bupati Dan Pengurus DPC GRANAT Lamtim Bebas Narkoba

22 Mei 2025 - 20:37 WIB

Pengerjaan Proyek DAK SD 74 Krui Dilaporkan ke Kejati Lampung

22 Mei 2025 - 19:24 WIB

Hilang Di Tengah Laut Keluarga Korban Mendapat Kunjungan Pihak Sekolah

22 Mei 2025 - 19:17 WIB

Trending di Berita Terkini