Menu

Mode Gelap

Daerah · 24 Apr 2019 08:12 WIB ·

Koramil 02 Kodim 0735/Surakarta Dikunjungi Paban Sahli Politik Luar Negeri Bidang Idpol Sahli Kasad


					Koramil 02 Kodim 0735/Surakarta Dikunjungi Paban Sahli Politik Luar Negeri Bidang Idpol Sahli Kasad Perbesar

Dengarkan postingan ini

Solo,Gemasamudra.com – Selasa (23-4-2019) telah berlangsung Kunjungan kerja dari Staf ahli politik luar negeri Bidang IDPOL Sahli Kasad. Kolonel CHK. Hendrikus Jaka beserta rombongan Ke Kantor Koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta.

Dalam kunjungannya diterima langsung oleh Danràmil 02/Banjarsari Kapten Inf Paidi dan didampingi Batuud, Bamin, dan para Babinsa.

Baca Juga :   Satreskrim Polres Tulang Bawang Ungkap Pasutri Penyedia PSK Anak Dibawah Umur

Pada kesempatan itu Kolonel Hendrikus menyampaikan bunyi pasal 30 ayat 1 UUD 1945 yaitu Tiap-tiap warga negara berhak dan wajib ikut serta dalàm usaha pertahanan dan keàmanan negara.

Klik Gambar

Oleh karena itu TNI dalam hal ini yang bertugas di Satkowil hendaknya berperan aktif dalam memberikan pemahaman kepada masyarakat dalam pengetahuan Bela Negara. Karena di mata masyarakat Bela negara merupakan tanggung jawab pemerintah saja.

Baca Juga :   Siaga Satu Dan Gelar Perlengkapan Pasukan Cadangan PAM Pemilu Tahun 2019

Pemahaman seperti itulah yang menyebabkan masyarakat merasa tidak memiliki rasa tanggung jawab dalàm kepentingan mempertahankan eksistensi hidup NKRI.

(Agus Kemplu Pendim Solo)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Bresedekah di Bulan Ramadhan, DPC APDESI Pringsewu Bagikan Takji

6 April 2024 - 20:20 WIB

Jelang lebaran, PTPN I Regional 5 Berangkatkan 10 Bus Mudik Gratis 2024

5 April 2024 - 20:31 WIB

Ikatan Keluarga Besar Istri Cabang Renteng Banjarsari Mengadakan Kegiatan Ramadhan dengan Bersedekah

5 April 2024 - 13:39 WIB

Kebun Silosanen Sumber tengah Ajak Muspika Buka bersama dengan Tema Sinergitas Ramadhan Berkah

5 April 2024 - 07:42 WIB

Beras 8 Ton gak sampai satu jam Ludes di serbu warga dalam kegiatan Penjualan Beras Murah di Poskoramil 029 Ajung

3 April 2024 - 15:05 WIB

Temuan BPK Akui Sudah Dikembalikan, Inspektorat Pringsewu Akan Kroscek Buktinya

3 April 2024 - 11:27 WIB

Trending di Berita Terkini