Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 17 Jan 2024 11:55 WIB ·

Es Krim Viral Pelepas Dahaga Hadir Di Tiuh Tohou Tulang bawang


Es Krim Viral Pelepas Dahaga Hadir Di Tiuh Tohou Tulang bawang Perbesar

TULANG BAWANG – Gerai Ry Drink Ice Cream dan Tea, Kabupaten Tulangbawang, mengadakan grand opening.

Gerai Ry Drink Ice Cream dan Tea berada di Jalan Lintas Timur, Tiuh Tohow, Kecamatan Menggala, Kabupaten Tulangbawang.

Dalam rangka grand opening, Ry Drink Ice Cream dan Tea, menghadirkan promo dengan minimal pembelian Rp. 25.000 gratis Ice Cream cone.

Klik Gambar

Owner Ry Drink Ice Cream dan Tea, Heri mengatakan, promo ini berlangsung pada grand opening.

Baca Juga :   Polsek Penawartama Tangkap Komplotan Spesialis Pelaku Curat Kabel Listrik

“Promo ini kami berikan untuk menyambut grand opening Ry Drink Ice Cream dan Tea pada Rabu, 17 Januari 2024,” kata Heri.

Heri menjelaskan Ry Drink Ice Cream dan Tea menjual menu ice cream series, fruit tea series, milk tea series dan pute tea series.

Ice cream series yakni ice cream cone, oreo sundae, caramel boba sundae, chocolate sundae, strawberry sundae, mango sundae, red bean sundae, dan mang boba ice cream.

Baca Juga :   FW-MTB Resmi Laporkan Kepala Tiyuh Kibang Budijaya ke Kejati Lampung

Fruit tea series yakni fresh lemonade, lemon green tea, mango fruit tea, lemon grapefruit tea, peach jelly tea, strawberry fruit tea, passion fruit tea dan grape jelly tea.

Pure tea series ada peach oolong tea, Jasmine green tea, peach oolong tea with 2 topping dan Jasmine green tea.

Semua menu tersebut dijamin enak, manisnya pas dan pasti menyegarkan di lidah dan tenggorokan.

Baca Juga :   Rapat Paripurna DPRD Tuba Dalam Rangka Pengesahan APBD Tahun Anggaran 2022

“Untuk milk tea rasanya tidak kalah dengan milk tea yang harganya lebih mahal,” tutup Heri.

Ry Drink Ice Cream dan Tea buka setiap hari Senin-Jumat pukul 10.00-21.00 WIB serta Sabtu dan Minggu pukul 10.00-22.00 WIB.

Untuk ingin tahu lebih lanjut mengenai alamat, jam buka, promo, dan menu bisa lihat di Instagram @Ry_Drik. (fay/mad).

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 32 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Memasuki Masa Tenang Dalam Rangka Penertiban APK, Muspika, PPK, Panwascam Ajung Melaksanakan Apel.

24 November 2024 - 09:26 WIB

Gus Fawait Tanda Tangani Komitmen Untuk Agendakan Festival dan Permudah Perizinan Sound Horeg, Karena merupakan Bagian dari seni.

23 November 2024 - 21:39 WIB

Tokoh Penting Dan Berpengaruh Besar Ajak Warga Menangkan Qudrotul Ihkwan – Hankam Hasan

23 November 2024 - 17:37 WIB

Anna Morinda : Jangan Terprovokasi, Fokus Datang Ke TPS Coblos Bambang-Rafieq Nomor 01

22 November 2024 - 13:29 WIB

Dalam Rangka Mengawal Demokrasi Mewujudkan Pilkada Damai, Tertib dan Aman Polsek Ajung Mengadakan Giat Nusantara Cooling Sistem.

22 November 2024 - 11:52 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

Trending di Berita Indonesia