Menu

Mode Gelap

Lampung · 24 Jan 2020 23:25 WIB ·

Bupati Winarti Lantik Sebanyak 61 Badan Permusyawaratan Kampung


Bupati Winarti Lantik Sebanyak 61 Badan Permusyawaratan Kampung Perbesar

 Gemasamudra.com 
TULANG BAWANG  | Kegiatan Pelantikan Anggota Badan Permusyawaratan Kampung (BPK), yang di lantik oleh Bupati Hj.Winarti S.E,M.H., yang diadakan di Ruang Rapat Utama dilantai 2 Pemda Kabupaten Tulang Bawang, Menggala Jum’at (24/01/2020).
Pelantikan BPK Kecamatan,Gedung Meneng berjumlah 16 org dari 2 kampung ( kampung bakung udik dan gedung bandar rahayu), Banjar Agung 45 org dari 5 kampung (kampung banjar Agung, tunggal warga, moris Jaya, tridarma wirajaya, dwi warga tunggal Jaya) keseluruhan sebanyak 61 Anggota BPK.
Dalam pelantikan kegiatan BPK turut hadir Sekda, Ir. Anthoni, M.M, Kapolres, Kodim 0426/TB, Danlanud Bunyamin Astra Kesatra, Kajari, Tokoh Agama dan Forkopimda.
Berdasarkan pelantikan sk nomor :
1.NOMOR : B/385/l.1/HKITB/2019 TANGGAL 11 OKTOBER 2019
2. NOMOR : B/446/l.1/HK/TB/2019 TANGGAL 10 DESEMBER 2019
3. NOMOR : Bl454/l.1lHKlTB/2019 TANGGAL 24 DESEMBER 2019
Bupati Winarti menyampaikan, tujuan pelantikan setidaknya pada hari ini saudara Sudah sesuai tugas dan fungsi sebagiamana Selamat saudara saudari saat ini resmi dilantik sebagai anggota BPK, sesuaikan pekerjaan dengan undang – undanga regulasi yang berlaku, bersinergilah dengan Kepala Kampung sesuai tugas dan fungsi saudara dengan tujuan terakhir bagaimana kampung saudara masyarakatnya sejahtera.

Lanjut Bupati, “Tugas BPK sudah ada dalam aturan, diera digital, mari jaga perilaku di medsos, jangan mudah memposting sesuatu yang belum tentu kebenarannya, karena dampaknya sangat luas. Mari jaga kampung kita masing-masing, koreksi cara kerja kakam dengan cara baik, dengan Dana Desa yang besar, tentu butuh kerjasama dalam mengawal program pembangunan agar sesuai dengan kebutuhan masyarakat,” ungkap Bupati Winarti.
Bupati Winarti berharap, “BPK bisa bersinergi dengan kepala kampung dengan adanya dana desa yang cukup banyak kita semua butuh pengawasan dan kebersamaan. Pengawasan yang positif kebersamaan yang positif. Dengan segera mereka otomatis para kepala kampung BPK hubungan yang harmonis. Mengutamakan kepentingan program-program sekarang yang diinginkan Rakyat itu yang lebih penting. Kepala kampung ada yang lupa BPK bisa menyiapkan,”harapnya.
Penulis : (Edi)
Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Kontroversi Pembatalan Pasangan Calon di Kota Metro, Ini Kata Aliansi Cinta Metro

21 November 2024 - 19:15 WIB

Gebyar Pentas Seni SD Pertiwi Teladan Kota Metro Berlangsung Meriah

21 November 2024 - 13:29 WIB

Pengamat Sebut KPU RI dan Provinsi Tak Dapat Anulir SK KPU Metro Soal Diskualifikasi WARU

21 November 2024 - 12:42 WIB

Ahmad Fijayyuddin Dikukuhkan Nahkodai PD IWO Pringsewu Masa Bhakti 2024-2029

19 November 2024 - 19:19 WIB

Trending di Bandar Lampung