Menu

Mode Gelap

Daerah · 22 Apr 2019 14:12 WIB ·

Kodim 0735/Surakarta Warnai Minggu Militer Dengan Latihan PBB


Kodim 0735/Surakarta Warnai Minggu Militer Dengan Latihan PBB Perbesar

Solo,Gemasamudra.com –  Usai pelaksanaan apel pagi Minggu Militer di Lapangan Apel Makodim 0735/Surakarta Jln.A Yani No.349, Kelurahan Kerten Kecamatan Laweyan, Solo, Senin(22/4) seluruh anggota Kodim 0735/Surakarta bersama-sama mengikuti latihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) serta latihan Defile pasukan dan dilanjutkan dengan peraturan Dinas Garnisun yang dilaksanakan di Lapangan Apel Makodim 0735/Surakarta.

Baca Juga :   Stabilkan Lonjakan Harga Sembako, Pemkot Surakarta Gelar Pasar Murah di Kecamatan Serengan

Perwira Seksi Operasional (Pasiops) Kodim 0735/Surakarta Kapten Inf Mulyono menegaskan, bahwa kegiatan Minggu Militer yang dilaksanakan setiap bulan di minggu terakhir merupakan sarana untuk back to basic prajurit bagi seluruh Komandan Satuan dalam memelihara kemampuan dasar-dasar keprajuritan.

“Profesionalitas prajurit dapat dilihat dari sikap, disiplin, loyalitas, serta militansi yang ditunjukkan dalam kesehariannya.” Tegasnya.

Klik Gambar

Latihan PBB merupakan bagian dari pemeliharaan disiplin prajurit sekaligus untuk membentuk karakter serta mental prajurit.

Baca Juga :   Bupati Lampung Tengah Berikan Izin 54 UKM Kecamatan Kotagajah

Menurut Pasiops, latihan PBB dan Defile Pasukan secara rutin dilaksanakan oleh prajurit TNI, bukan hanya saat pelaksanaan kegiatan Minggu Militer, namun rutin dilaksanakan usai melaksanakan upacara bendera pada setiap hari Senin.

Lebih lanjut Pasiops Menambahkan bahwa tujuan dari kegiatan ini adalah untuk melatih, membina, dan meningkatkan disiplin setiap prajurit, baik perorangan maupun tingkat satuan.

Baca Juga :   Tingkatkan Profesionalisme Personel Penerangan, Korem 074/Warastratama Gelar Penataran Fotografi

” Sehingga diharapkan dapat membentuk prajurit-prajurit Kodim 0735/Surakarta sehingga mempunyai tingkat kedisiplinan yang tinggi, berdedikasi, serta berkarakter.” Pungkasnya.

(Arda 72, Pendim 0735/Surakarta).

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Miliki Gedung Kokoh SMP Islam Bangsalsari Kosong Melompong Saat Jam Pelajaran! Diduga Tidak Ada KBM!

19 April 2025 - 01:48 WIB

Amankan Rangkaian Ibadah Paskah, Polres Jember Tingkatkan Patroli dan Siagakan Personel

18 April 2025 - 13:11 WIB

PSHT Ranting Mayang Cabang Jember menggelar aksi bakti sosial berupa swadaya

17 April 2025 - 16:55 WIB

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Kasi Kurikulum Dan Penilaian Dinas Kabupaten Jember Berikan Motivasi Terhadap Lembaga SDN Di Bangsalsari Lewat Pantun Uniknya

16 April 2025 - 01:54 WIB

Polsek Ajung bersama masyarakat melaksanakan penanganan pohon tumbang

12 April 2025 - 18:06 WIB

Trending di Jawa Timur