Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 11 Nov 2023 14:30 WIB ·

Jalan Lingkar Pemangku 4 Pekon Sukananti dikeluhkan Masyarakat


Jalan Lingkar Pemangku 4 Pekon Sukananti dikeluhkan Masyarakat Perbesar

Lampung Barat- Gema Samudra. Anggaran Dana Desa (ADD) yang di gulirkan pemerintah Pusat ke desa-desa ( Pekon ) sangat pantastis meliaran dan ratusan juta, serta peruntukannya sudah jelas, selain untuk pemberdayaan, pemulihan ekonomi, ketahanan pangan juga untuk pembangunan fisik, seperti jalan peningkatan pertanian dan jalan lingkar pekon.

Seperti halnya di Pekon Sukananti, Kecamatan WayTenong, kabupaten Lampung Barat, terlihat di pemangku empat (4) terdapat tiga (3) gang dimana jalan itu terlihat hancur bahkan dikeluhkan oleh masyarakat setempat.

Baca Juga :   Camat Sekincau Andy Chahyadi Bersyukur PMI Lampung Barat Bentuk Sibat

Jalan lingkar di pemangku itu selalu di lewati oleh masyarakat luas khususnya warga pekon Sukananti, bahkan anak-anak sekolah, ibu-ibu pengajian dan bapak-bapak yang akan melaksanakan sholat di masjid Al- Hidayah.

Klik Gambar

Dengan kondisi jalan yang telah hancur itu warga berharap setelah pelantikan PJ Peratin Pekon Sukananti, untuk segera memperbaiki jalan itu, karena kondisi jalan sudah tidak layak.

” ya, kondisi jalan yang hancur seperti ini sangat kami keluhkan, padahal Anggaran Dana Desa ( ADD ) sangat besar di pekon ini,”Jelas salah satu warga yang nggan disebutkan namanya.

Baca Juga :   Pemkab Lambar Melalui Diskominfo Melakukan Verifikasi Berkas Terhadap Media Yang Lolos Pendaftaran Melalui E-katalog 2024

Kami berharap setelah PJ Peratin Pekon Sukananti yang memimpin pekon ini, untuk melihat kondisi jalan di Pemangku empat (4) dan segera di bangun, agar kesetaraan hidup di pekon Sukananti bisa adil, dan makmur sehingga bisa kami nikmati dengan jalan yang baik,”Pungkasnya

Sementara saat Media ini menelusuri jalan lingkar di pemangku empat (4) benar terlihat jelas, dimana seharusnya jalan itu sudah baik dan mulus namun sangat disayangkan jalan itu terlihat hancur, bahkan jika pengendara Sepeda Motor ataupun mobil lewat harus ekstra hati-hati salah-salah mobil bisa nyangkut karena jalan yang kurang baik. Begitu juga pengendara sepeda motor harus berhati-hati.

Baca Juga :   Kasus Curat Warung di Menggala Selatan Terungkap, AKP Sunaryo: Pelaku Seorang Pemuda

” Dengan kondisi ini berharap siapapun PJ Peratin Pekon Sukananti harus bekerja keras untuk membangun pekon yang kami cintai ini, agar menjadi pekon yang hebat dan sejahtera. (Kodri)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 90 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Anna Morinda : Jangan Terprovokasi, Fokus Datang Ke TPS Coblos Bambang-Rafieq Nomor 01

22 November 2024 - 13:29 WIB

Dalam Rangka Mengawal Demokrasi Mewujudkan Pilkada Damai, Tertib dan Aman Polsek Ajung Mengadakan Giat Nusantara Cooling Sistem.

22 November 2024 - 11:52 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

LMKN WAMI Penuhi Undangan BPD PHRI Lampung, Bahas Pembayaran Royalti

22 November 2024 - 06:49 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Ketua DPD AJOI Lampung Meminta Agar Kapolri Segera Mengambil Langkah Tegas Atas Sikap Kapolres Pringsewu

21 November 2024 - 21:59 WIB

Trending di Berita Terkini