Menu

Mode Gelap

Lampung ยท 20 Mar 2021 10:40 WIB ยท

Komitmen Baru Sang Garda Pelayan Kesehatan Kabupaten Tulang Bawang


Komitmen Baru Sang Garda Pelayan Kesehatan Kabupaten Tulang Bawang Perbesar

Gemasamudra.com

Tulang Bawang – Dinas Kesehatan (Dinkes) Tulang Bawang, mengikuti Rapat Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Tulang Bawang,yang di ikuti oleh Seluruh pejabat struktural dan kepala puskesmas hadir secara virtual, dengan Agenda Rapat Paripurna Istimewa DPRD kabupaten Tulang Bawang , peringatatan Hari Ulang Tahun Kabupaten Tulang Bawang Ke – 24 sekaligus Memperingati HUT Provinsi Lampung ke-57 serta Doa bersama .Sabtu (20/03/21).

Peringatan HUT Tuba ke-24 kali ini mengusung tema โ€œBersama Bergerak Melayani Warga (BMW) satukan Tekad Mencegah Penyebaran Virus Corona dengan Mematuhi Protokol Kesehatanโ€. Hal tersebut dikatakan oleh kepala dinas kesehatan Tulang Bawang Fathoni.

Baca Juga :   Bupati Hj.Winarti SE,MH,.Berikan Berbagai Bantuan Saat safari Ramadhan di Kampung Bawang Sakti Jaya

“Kami Dinas Kesehatan Kabupaten Tulang Bawang Berkomitmen bersama, Sesuai dengan Slogan Bupati Tulang Bawang, Bergerak Melayani Warga (BMW), hingga akhir masa jabatan Bupati Tulang Bawang Dr (Can) Hj. Winarti, SE, M.H. Sukseskan 25 Program Unggulan demi kemajuan dan kemandirian kabupaten Tulang Bawang. Dengan semangat BMW Lawan Pandemi Covid-19 dengan cara menerapkan protokol kesehatan “Semangat Fathoni usai mengikuti Rapat di depan kantor dinas kesehatan.

Klik Gambar

Foto : Gambar Istimewa

Rangkaian demi rangkaian di ikuti oleh kepala dinas kesehatan dengan Seluruh pejabat struktural dan kepala puskesmas hingga usai, sehingga mempunyai semangat baru layaknya Sang Garda Pelayan Kesehatan, dengan harapan memajukan kabupaten tulang bawang, melalui sektor kesehatan sehingga menjadi kabupaten terdepan yang ada di provinsi Lampung terutama di bidang kesehatan.

Baca Juga :   DPW ALFI Lampung Menggelar acara Konferensi Nasional ke VI

“Kami hanya Sang Pelayan Masyarakat di bidang bidang kesehatan, maka dari itu di Dirgahayu Tulang Bawang ke 24, kami bersama berkomitmen memajukan kabupaten tulang bawang terutama di sektor kesehatan, sehingga menjadi kabupaten yang terdepan di provinsi Lampung”Harapan Kepala Dinas bersama seluruh jajaran (SL)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Mantan Bupati Lamtim Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek Pagar Rumdis

17 April 2025 - 10:28 WIB

Keruk APBD Ratusan Juta, Toilet yang Dibangun oleh Disporapar Pringsewu Mangkrak

17 April 2025 - 09:27 WIB

Dinas PUPR Tubaba Mulai Kerjakan Dua Kegiatan proyek Ruas Jalan Penghubung Exit Tol Anggaran Tahun 2025

14 April 2025 - 20:39 WIB

DPD Ormas Bidik Provinsi Lampung Gelar Rapat Tahunan ๐Ÿ‘‡๐Ÿ‘‡๐Ÿ‘‡๐Ÿ‘‡

13 April 2025 - 19:16 WIB

Pemkab Tulang Bawang Respon Cepat Keluhan RSUD Menggala

11 April 2025 - 18:32 WIB

Trending di Berita Media Global