Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 3 Des 2020 10:11 WIB ·

48 Pegawai di Dinas Kominfo Lamsel Ikuti Tes Urine


48 Pegawai di Dinas Kominfo Lamsel Ikuti Tes Urine Perbesar

KALIANDA,(GS) – Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Lampung Selatan (Lamsel), test urine pegawai Dinas Komunikasi dan Informasi Kabupaten Lamsel.

Test urine yang dilakukan di Kantor Diskominfo Lamsel itu, diikuti oleh 48 orang ASN dan Staf termasuk Kepala Diskominfo Lamsel, M. Sefri Masdian, Rabu (02/11/2020).

Plh. Kepala BNN Kabupaten Lamsel, I. Wayan Suartha Antara, SH, menjelaskan kegiatan tersebut merupakan uapaya awal menciptakan lingkungan kerja bebas narkoba.

Klik Gambar

“Ini merupakan deteksi dini guna menciptakan lingkungan kerja yang bersih dari penyalahgunaan narkoba, khususnya di instansi pemerintah,” kata Wayan.

Baca Juga :   Duduki Peringkat Ke-2 Pencapaian MCP, KPK Apresiasi Pemkab Lamsel

Sementara itu Kepala Diskominfo Lamsel, M. Sefri Masdian, menyambut baik program test urine yang dilakukan oleh BNNK Lampung Selatan.

“Kami mendukung terwujudnya ASN Kabupaten Lampung Selatan yang bebas narkoba,” kata Sefri. (Red)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 2 kali

Baca Lainnya

Anna Morinda : Jangan Terprovokasi, Fokus Datang Ke TPS Coblos Bambang-Rafieq Nomor 01

22 November 2024 - 13:29 WIB

LMKN WAMI Penuhi Undangan BPD PHRI Lampung, Bahas Pembayaran Royalti

22 November 2024 - 06:49 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Ketua DPD AJOI Lampung Meminta Agar Kapolri Segera Mengambil Langkah Tegas Atas Sikap Kapolres Pringsewu

21 November 2024 - 21:59 WIB

Kontroversi Pembatalan Pasangan Calon di Kota Metro, Ini Kata Aliansi Cinta Metro

21 November 2024 - 19:15 WIB

Gebyar Pentas Seni SD Pertiwi Teladan Kota Metro Berlangsung Meriah

21 November 2024 - 13:29 WIB

Trending di Berita Indonesia