Menu

Mode Gelap

Lampung ยท 23 Jan 2020 01:54 WIB ยท

Winarti Senang Mendapat Teman Perempuan Baru


Hj.Winarti,SE.,MH. Dalam sambutan Pisah Sambut Kajari Tulang Bawang Perbesar

Hj.Winarti,SE.,MH. Dalam sambutan Pisah Sambut Kajari Tulang Bawang

 Gemasamudra.com 

Sebelumnya mohon maaf , dikarekan ada kesalahan penulisan tannggal berita sebelumnya (22/01/19) dan seharusnya (22/01/20).

Tulang Bawang – Pisah Sambut Kajari Kabupaten Tulang Bawang dari Bapak Ansari,S.H., M.Hum Kepada Kepada Ibu Dyah Ambarwati, S.H., M.H. yang di gelar di Gedung Serba Guna (GSG)samping rumah dinas Bupati Tulang Bawang (Rabu,22/01/20).

Bapak Ansari Menyampaikan terimakasih atas kerjasama selama mengabdi di Tulang Bawang,bagaikan rumah kedua.

Klik Gambar

“saya sangat banyak kesan, dulu dari bandara radin Intan ke menggala sekitar 3.5 jam. Kini hanya sekitar 1jam an, saya melewati proses pembangunan dengan banyak kesannya,selain proses yang panjang kab.tulang bawang sudah kayak rumah kedua saya disini “ucap ansari pada saat pisah sambut.

Baca Juga :   KEJARI Tuba Berjanji Akan Mengusut Tuntas Dugaan Korupsi Dana Perawatan Taman Buah Agro Wisata TUBABA

Sementara Ibu Dyah Ambarwati,S.H.,M.H., meminta agar diterima selayaknya saudara di kabupaten Tulang Bawang, dan ia juga siap bekerja untuk kemajuan pembangunan Tulang Bawang.

Bupati Winarti dalam sambutannya,
Terima Kasih pak Ansari,dan mengenang kesan-kesan selama bapak ansari bertugas di kabupaten tulang bawang.

“banyak kesan yang bapak berikan di tulang bawang, di banyak acara seperti safari ramadhan bapak datang duluan, perbaikan pelataran islamic center menggala salah satunya ide gagasan beliau”ujar Bupati Tulang Bawang.

Baca Juga :   Cinta Damai dan Edukasi: Sat Lantas Tulang Bawang Sayang SMP Negeri 1 Gedung Aji di Acara Police Goes To School

Salain itu winarti mengucapkan,selamat datang dan bertugas untuk kepala kajari yang baru, dan ia berharap agar bisa menjadi teman yang baik, dan bekerja sama membangun kabupaten tulang bawang lebih baik.

“Ibu Dyah Selamat datang di Kabupaten Tulang bawang, selamat bertugas. Ibu adalah kajari pertama perempuan, saya senang mendapat teman Sama-sama perempuan, semoga kita dapet bekerjasama dengan baik membangun Tulang Bawang”Pungkas Bunda Winarti.

Baca Juga :   Rapat Paripurna: Penilaian APBD 2022 dan Harapan Keemasan

(Edi)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Dinas PUPR Tubaba Mulai Kerjakan Dua Kegiatan proyek Ruas Jalan Penghubung Exit Tol Anggaran Tahun 2025

14 April 2025 - 20:39 WIB

DPD Ormas Bidik Provinsi Lampung Gelar Rapat Tahunan ๐Ÿ‘‡๐Ÿ‘‡๐Ÿ‘‡๐Ÿ‘‡

13 April 2025 - 19:16 WIB

Pemkab Tulang Bawang Respon Cepat Keluhan RSUD Menggala

11 April 2025 - 18:32 WIB

Kantor PUTR Metro Sunyi Saat Sidak, Wali Kota: Ini Masih Jam Kerja, Ke Mana Mereka?

9 April 2025 - 18:23 WIB

Pemkab Tulang Bawang Gelar Halal Bihalal, Bupati Tulang Bawang Pastikan Tidak Ada Jual Beli Jabatan

8 April 2025 - 13:00 WIB

Jalan Rusak Masih Menumpuk, DPUTR Metro Diminta Tak Lagi Asal Kerja

8 April 2025 - 11:32 WIB

Trending di Berita Indonesia