Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 4 Mei 2021 07:54 WIB ·

Waow Dasyat, 7 Kali Berturut-turut Pemkab Tuba Raih WTP


					Waow Dasyat, 7 Kali Berturut-turut Pemkab Tuba Raih WTP Perbesar

Dengarkan postingan ini

Lampung, Gemasamudra.com – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tulang Bawang kembali meraih penghargaan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) untuk ke tujuh kalinya secara berturut-turut.

Penyerahan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) atas laporan keuangan Kabupaten Tulang Bawang tahun 2020 di serahkan langsung Kepala BPK RI Perwakilan Propinsi Lampung Andri Yogama kepada Bupati Tulang Bawang Winarti, di Bandar Lampung, pada Rabu, 28 April 2021.

Baca Juga :   Sukses Pemilu 2024 di Kabupaten Tulang Bawang Berkat Kepemimpinan Qudrotul Ikhwan

Winarti, sangat bersyukur karena dapat kembali mempertahankan capaian opini WTP pengelolaan keuangan untuk yang ketujuh kalinya secara berturut-tururt.

Klik Gambar

“Terimakasih dan apresiasi setinggi-tingginya kepada BPK RI perwakilan Provinsi Lampung atas diserahkan opini WTP yang sudah diberikan kepada kami,” ujarnya.

Bunda sapaan akrabnya Bupati meyakini, bahwa capaian yang didapat ini sudah melalui proses dan tahap pemeriksaan yang ketat oleh BPK dan sesuai dengan undang-undang keuangan negara yang disebut Standard Pemeriksaan Keuangan Negara (SPKN).

Baca Juga :   Modus Meminta Sumbangan Untuk Anak Yatim Piatu dan Mushola, Pelaku di Bekuk Polsek Banjar Agung

Winarti berharap manajemen pengelolaan keuangan Tulang Bawang dari proses perencanaan, pelaksanaan, hingga pelaporan akan semakin baik, akuntabel, transparan, dan dapat dipertanggungjawabkan baik secara hukum maupun etika kewajaran.

Kedepan, ia optimis mampu membangun infrastruktur di Pemkab Tulang Bawang dan berharap bimbingan dari BPK. Agar dalam pelaksanaannya tidak akan menyalahi aturan yang berlaku.

Baca Juga :   Polsek Gunung Agung Identifikasi Penemuan Mayat Mengambang di Sungai

Dalam kegiatan itu, Winarti didampingi Ketua DPRD Kabupaten Tulang Bawang Sopi’i, Sekretaris Daerah Anthoni, Inspektur Pahada Hidayat, dan Kepala BPKAD Rustam Effendi.(*)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Baca Lainnya

H.Rudi Hartono Siap Maju Dalam Pemilihan Walikota Metro 2024-2029

18 April 2024 - 18:34 WIB

Rahmat Mirzani Djausal Open House Untuk Masyarakat Umum di Kediamannya

12 April 2024 - 21:50 WIB

Bresedekah di Bulan Ramadhan, DPC APDESI Pringsewu Bagikan Takji

6 April 2024 - 20:20 WIB

Jelang lebaran, PTPN I Regional 5 Berangkatkan 10 Bus Mudik Gratis 2024

5 April 2024 - 20:31 WIB

Ikatan Keluarga Besar Istri Cabang Renteng Banjarsari Mengadakan Kegiatan Ramadhan dengan Bersedekah

5 April 2024 - 13:39 WIB

Kebun Silosanen Sumber tengah Ajak Muspika Buka bersama dengan Tema Sinergitas Ramadhan Berkah

5 April 2024 - 07:42 WIB

Trending di Daerah