Menu

Mode Gelap

Daerah · 18 Feb 2019 14:25 WIB ·

Peran Serta Babinsa Kadipiro Menekan Angka Kelahiran Anak dengan Cara Safari KB Bersama PLKB


Peran Serta Babinsa Kadipiro Menekan Angka Kelahiran Anak dengan Cara Safari KB Bersama PLKB Perbesar

Solo,Gemasamudra.com – Penduduk Wilayah Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta termasuk Jumlah Penduduk yang paling Banyak di banding dengan Kecamatan lainnya maka dalam menekan Angka Kelahiran sesuai Program Pemerintah Kota Surakarta (Senin 18/2/2019) bertempat di Klinik ANNISA HUSADA Jln. Kalingga Barat No. 8 Kleco Rt 03/01 Kadipiro Banjarsari Kota Surakarta. Serda Ruben S. beserta Serda Mujono Anggota Koramil 02/Banjarsari Kodim 0735/Surakarta ikut andil bersama PLKB dalam kegiatan Safari KB yang diikuti kurang lebih 100 Orang Aseptor.

Baca Juga :   Pemkab Lamteng Kembali Mendapat Predikat Opini WTP Dari BPK RI

Program Safari KB diadakan oleh DPPKB Surakarta bekerja sama dengan PLKB Kecamatan Banjarsari Drs. Sri Mumpuni serta petugas KB ditiap tiap Kelurahan. Untuk pelaksanaan Safari KB ini dibantu oleh Tim Medis , Bidan serta Petugas dari 13 Kelurahan yang ada di Kecamatan Banjarsari Kota Surakarta.
Dalam kegiatan Safari KB ini dengan mengunakan MPLAN & IUD dan jumlah Aseptor tergantung dari pengajuan atau pendaftaran dari masing – masing Kelurahan.

Baca Juga :   Aparatur kampung Berterima kasih Atas Oprasional Sebuah Sepeda Motor Yang di Berikan Hj.Winarti SE MH.

Dengan adanya Safari KB .Masyarakat Kec.Banjarsari sangat antusias dan sudah mengetahui betapa pentingnya KB .selain itu Program KB sangat penting pada Usia Produktif untuk menekan Angka Kelahiran .sehingga program Keluarga Berencana dapat tercapai sesuai Program Pemerintah dan kesejahteraan keluarga dapat terjamin.

Klik Gambar
Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 5 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Penyaluran Bantuan Sosial di Paseban Berjalan Lancar, Namun Ketidakhadiran TKSK Kencong Jadi Sorotan

22 November 2025 - 13:25 WIB

Dilantik, Iqbal Abdul Aziz Langsung Gas, IPHI Harus Ciptakan Kerja, Bukan Hanya Acara!

20 November 2025 - 10:33 WIB

Disbudpar Jatim Bersama DPRD Jatim Gelar Wayang Kulit di Umbulsari, Perkuat Upaya Pelestarian Seni Daerah

14 November 2025 - 22:36 WIB

Putaran ke-11 Khotmil Qur’an Desa Pancakarya: Giliran Dusun Gumuk Segawe  Rutinan Jumat Kliwon

14 November 2025 - 09:34 WIB

Dinas Pariwisata Jatim & DPRD Jatim Gelar Pagelaran Seni di Umbulsari, Angkat Kembali Identitas Budaya Jawa Timur

8 November 2025 - 23:12 WIB

Korwil MGG Catur Teguh Wiyono Apresiasi Prestasi Areta Putri Azalia, Siswi SMPN 2 Jember Raih Medali Perak OSN Nasional

29 Oktober 2025 - 10:20 WIB

Trending di Daerah