Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 27 Feb 2025 22:42 WIB ·

Komandan Kodim 0427/Way Kanan Tinjau kegiatan Makan Bergizi


Komandan Kodim 0427/Way Kanan Tinjau kegiatan Makan Bergizi Perbesar

Way Kanan – Komandan Kodim 0427/Way Kanan, Letkol Inf Aan Fitriadi, S.I.P., M.H.I, meninjau langsung Program Makan Bergizi siswa-siswi MIN 1 Blambangan Umpu, Kabupaten Way Kanan, Rabu (26/02/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari peran serta dan dukungan aktif Kodim 0427/Way Kanan terhadap program pemerintah khususnya program makan bergizi.

Dalam sambutannya, Letkol Inf Aan Fitriadi menekankan pentingnya asupan gizi yang baik bagi anak-anak untuk menunjang proses belajar mereka.

Klik Gambar

“Program ini diharapkan dapat membantu siswa-siswi mendapatkan makanan sehat dan bergizi, sehingga mereka bisa belajar lebih baik dan memiliki tubuh yang kuat dan sehat, kita berasal dari latar belakang yg berbeda-beda dan tidak semua keluarga bisa menyediakan asupan gizi yang cukup setiap harinya.” ucapnya.

Baca Juga :   Diduga DLH Rohil Mandul,Formasi Riau Akan Somasi DLH Rohil

Beliau juga mengajak seluruh pihak untuk berperan aktif dalam menyukseskan program ini.

“Mari kita bersama-sama mendukung program pemerintah ini. Semua pihak harus bersinergi agar Program makan bergizi dapat terlaksana dengan baik, sehingga anak-anak kita tumbuh sehat dan cerdas,” tegasnya.

“Program Makan Bergizi ini diharapkan dapat memberikan dampak positif kepada masyarakat selain memberikan makanan bergizi kepada anak-anak, program ini juga diharapkan dapat menurunkan angka stunting dan meningkatkan perekonomian masyarakat, mulai dari pemenuhan bahan baku maupun serapan tenaga kerja,”Tambah Dandim.

Baca Juga :   Polsek Buay Bahuga Kabupaten Waykanan Amankan Pelaku Curian Motor

Sementara itu, Kepala MIN 1 Blambangan Umpu, Ibu Melani, S.Pd.I, mengapresiasi dan menyambut baik kegiatan tersebut.

“Kami sangat berterima kasih atas adanya program ini. Para siswa terlihat sangat antusias dan senang karena mendapatkan program makan bergizi ini,” tuturnya.

Para siswa yang menerima makanan bergizi pun mengungkapkan kegembiraannya.(Amanda)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 6 kali

Baca Lainnya

Berbagi Kebahagiaan, Menyambut Bulan Suci Ramadhan membagikan sembako kepada masyarakat yang membutuhkan

28 Februari 2025 - 21:45 WIB

SPBU Kibang 24.341.70 menggelar Baksos, Dalam Rangka Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446

28 Februari 2025 - 18:58 WIB

Dilaporkan Sempat Hilang di Kebun Karet, Akhirnya S Berhasil Ditemukan Polisi dan Warga Kampung Kaliawi Indah

27 Februari 2025 - 23:06 WIB

Baznas Kabupaten Way Kanan Sosialisasikan Program Geiser di Lapas

27 Februari 2025 - 22:50 WIB

Gawat! Way Kanan Krisis Gas Melon

27 Februari 2025 - 22:47 WIB

Sempat Minta Tarik Berita, GRIB Jaya Pringsewu Minta Klarifikasi Kerahkan Massanya Sambangi Sekretariat IWO

27 Februari 2025 - 20:13 WIB

Trending di Berita Terkini