Menu

Mode Gelap

Hukum & Kriminal · 11 Jul 2019 19:41 WIB ·

KEJARI Tuba Berjanji Akan Mengusut Tuntas Dugaan Korupsi Dana Perawatan Taman Buah Agro Wisata TUBABA


KEJARI Tuba Berjanji Akan Mengusut Tuntas  Dugaan Korupsi Dana Perawatan Taman Buah Agro Wisata TUBABA Perbesar

Tulang Bawang(GS) – Kejaksaan Negeri (KEJARI) Tulang Bawang berjanji akan mengusut tuntas dugaan korupsi dana Perawatan Taman Buah Agrowisata Pulung Kencana Kecamatan Tulangbawang Tengah Kabupaten Tulangbawang Barat (Tubaba).

Hal ini diutarakan oleh Husni Mubaroq, Kepala Seksi Pidana Khusus (Kasi Pidsus) mendampingi Anshari, Kepala Kejari Tulangbawang saat dimintai keterangan diruang Kadi Pidsus. Ia menyebutkan bahwa, dugaan korupsi dana Perawatan Agrowisata Tubaba akan diperoses secara hukum.

Klik Gambar

“Setiap praduga itu bisa saja, namun untuk membuktian itu benar atau tidak itu ada tahapan dan prosesnya,”ungkap Husni,, Kamis (11/7/2019).

Baca Juga :   DPC Apdesi Kabupaten Pringsewu Bantah Keras Bukan Jatah Lembaga Melainkan Pembayaran Langganan Media

Kejari Tulangbawang juga terus mendorong profesionalitas Lembaga Sosial Kontrol yang terus turut membantu mengawasi pelaksanaan anggaran negara.”Dan kami akan selalu suport gerakan kawan-kawan sosial kontrol untuk menindaklanjuti penggunaan anggaran Dinas Pertanian,”kata dia.

Berkaitan dengan dana perawatan Agrowisata Tubaba, Husni berjanji akan segera menindaklanjuti dengan memanggil pihak-pihak terkait.”Dan jika kita temukan ada kejanggalan dalam pengelolaan anggaaran pada dinas pertanian maka akan kita panggil pihak yang terkait,”tegasnya.

Baca Juga :   RAPERDA Tentang APBD Kabupaten Mesuji Tahun Anggaran 2020

P:(Pauwari)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

Ketua IWO Pringsewu Kritik Perbup, UKW Bukan “SIM” Wartawan

20 Januari 2026 - 21:09 WIB

Wakili Bupati, Hankam Hasan Lantik 16 Pejabat di Tulang Bawang untuk Perkuat Birokrasi

19 Januari 2026 - 20:19 WIB

Penegakan Hukum Dipertanyakan, Tambang Pasir Ilegal Bebas Rusak Jalan Pringsewu

16 Januari 2026 - 21:16 WIB

Refleksi Ulang Tahun, Bupati Tegaskan Arah Pembangunan Tulang Bawang

8 Januari 2026 - 19:34 WIB

Di Tengah Isu Pribadi, Bupati Tegaskan Pemerintahan Tetap Berjalan Profesional

8 Januari 2026 - 19:26 WIB

Zona Ekonomi Biru Jadi Arah Baru Pembangunan Pesisir Tulang Bawang

8 Januari 2026 - 19:19 WIB

Trending di Lampung