Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 26 Jul 2020 21:45 WIB ·

Gugur Gunung atau Gotong Royong Merupakan Kearifan Lokal yang Perlu Dijaga


Gugur Gunung atau Gotong Royong Merupakan Kearifan Lokal yang Perlu Dijaga Perbesar

Gemasamudra.com

Lampung Timur – (GS) – Bertempat di Desa Girimulyo nampak ramai oleh penduduk setempat, bukan karena hajatan maupun acara yang bersifat hiburan, akan tetapi hari ini adalah hari dimana Masyarakat menyempatkan diri untuk melakukan kerja Bakti, Minggu (26/6/20).

Kepala Desa Girimulyo, Echwanudin memimpin langsung kegiatan Gotong-royong yang dipusatkan di Dusun 15 bersama para tokoh dan masyarakat setempat.

Baca Juga :   Pemkab Pringsewu & PTDI-STTD Gelar Diklat Pemberdayaan Masyarakat

Dikatakannya, Gugur Gunung atau yang sering disebut Gotong Royong, adalah salah satu hal yang tak asing bagi masyarakat dipedesaan, dan merupakan kearifan lokal yang perlu dijaga berkelangsungannya.

Klik Gambar

“Bukan hanya sekedar mengerjakan sesuatu tanpa mengeluarkan biaya. Namun, lebih utama sebagai sarana mempererat tali silaturahim, mempererat kesatuan dan persatuan, menumbuhkan rasa saling memiliki, demi kemajuan bersama,” tukas Echwanudin.

Baca Juga :   Mulai Besok, Sekolah di Pringsewu Kembali Terapkan PTM Terbatas

Masih kata Echwanudin, bahwa kegiatan gotong-royong tersebut rutin dilakukan di desa dengan melibatkan seluruh masyarakat.

“Kegiatan ini memang Rutin dilakukan, alhamdulillah masyarakat pun antusiasnya tinggi, apalagi ini demi kepentingan dan kebaikan bersama,” pungkas Echwan.

Penulis : (M. Jaelani)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 12 kali

Baca Lainnya

DKT Ajung Menang 4-2, Lolos ke Babak 8 Besar Kades Cup Cangkring 2026

28 Januari 2026 - 18:58 WIB

Pelaku Curanmor Kabur dari RSUD Pringsewu Saat Jalani Perawatan

26 Januari 2026 - 20:47 WIB

Akses Kesehatan Warga, Wabup Azwar Hadi Tekankan Optimalisasi JKN Dan Kartu Sehat Makmur

26 Januari 2026 - 07:43 WIB

Video ASN Intimidasi Seorang Kakek, Bupati Lamtim : Jangan Mudah Terpancing Belum Tahu Fakta Sebenarnya

26 Januari 2026 - 07:29 WIB

Ketua SMSI Lampung Protes, Laporan Balik Tetap Diproses Polda Meski HS Berstatus Tersangka

25 Januari 2026 - 07:18 WIB

Investor Asing Tertarik Menanamkan Modalnya di Sejumlah Sektor Potensial di Lampung Timur

22 Januari 2026 - 21:41 WIB

Trending di Berita Terkini