Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 19 Mar 2021 14:27 WIB ·

DPRD Kota Metro Peringati HUT ke-57 Provinsi Lampung


DPRD Kota Metro Peringati HUT ke-57 Provinsi Lampung Perbesar

Metro,(GS) – DPRD Kota Metro menggelar Rapat Paripurna dalam rangka Peringati HUT ke-57 Provinsi Lampung Tahun 2021 secara virtual, di Aula Gedung DPRD Kota Metro, Kamis (18/03/2021).

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Metro Tondi Muammar, menyampaikan bahwa semua komponen masyarakat sedang memperingati Hari Jadi ke-57 Provinsi Lampung Tahun 2021. Ketetapan Hari Jadi Provinsi Lampung ini adalah sesuai dengan peraturan Daerah Provinsi Lampung Tahun 2006 tentang Hari Jadi Provinsi Lampung.

Baca Juga :   KSOP Panjang 2020 akan Menerapakan Verified Gross Mass Of Container (VGM)

Walikota Metro Wahdi mengucapkan selamat Hari Jadi ke-57 Provinsi Lampung. Diharapkan pembangunan kedaerahan yang berkelanjutan dapat sesuai sinergisitas, sinkronisasi mulai dari pusat provinsi sampai daerah.

Klik Gambar

“Sehingga Kota Metro menetapkan diri adalah sistenable city kedepannya. Dengan arti lain terfokuskan pada penanganan Covid-19, serta penanggulangan Covid-19 ini yang paling penting. Pemberdayaan dalam hal ekonomi dan pemulihan dapak siosial ekonomi. Dan sekarang harus memikirkan pembangunan, sistenable yang sesuai dengan pembangunan infrastruktur kualitas kuantitas, sehingga tidak ada proses pembangunan yang melewati aturan-aturan lingkungan.

Baca Juga :   Peringati HUT Kota Metro Ke-84, DPRD Metro Gelar Rapat Paripurna

Pada kegiatan rapat ini tampak dihadiri Walikota Metro Wahdi, Wakil Walikota Metro Qomaru Zaman, Ketua DPRD Kota Metro Tondi Muammar, Wakil Ketua DPRD Kota Metro Ahmad Kuseini, dan Kapolres Metro AKPB Retno Prihawati beserta para OPD Kota Metro.(Red)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 4 kali

Baca Lainnya

Bhabinkamtibmas Desa Pancakarya Sosialisasikan Layanan Polisi Penolongku

30 Januari 2026 - 12:05 WIB

DKT Ajung Menang 4-2, Lolos ke Babak 8 Besar Kades Cup Cangkring 2026

28 Januari 2026 - 18:58 WIB

Pelaku Curanmor Kabur dari RSUD Pringsewu Saat Jalani Perawatan

26 Januari 2026 - 20:47 WIB

Akses Kesehatan Warga, Wabup Azwar Hadi Tekankan Optimalisasi JKN Dan Kartu Sehat Makmur

26 Januari 2026 - 07:43 WIB

Video ASN Intimidasi Seorang Kakek, Bupati Lamtim : Jangan Mudah Terpancing Belum Tahu Fakta Sebenarnya

26 Januari 2026 - 07:29 WIB

Ketua SMSI Lampung Protes, Laporan Balik Tetap Diproses Polda Meski HS Berstatus Tersangka

25 Januari 2026 - 07:18 WIB

Trending di Bandar Lampung