Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 24 Apr 2020 10:57 WIB ·

Sambut Ramadhan, Abdullah Surajaya Bagikan Sembako


Sambut Ramadhan, Abdullah Surajaya Bagikan Sembako Perbesar

Lampung Tengah – (GS) – Dalam menyambut datangnya bulan suci ramadhan, Anggota DPRD Propinsi Lampung dari Partai Amanat Nasional (PAN), Abdullah Surajaya, SH membagikan bantuan sembako kepada masyarakat Lampung Tengah, Kamis (23/04/2020)

Bantuan diberikan kepada masyarakat di beberapa kampung, yaitu kampung Komering Putih, Komering Agung dan Gunung Sugih Raya kecamatan Gunung Sugih Kabupaten Lampung tengah.

Baca Juga :   Hadirnya IWO Lamteng Akan Mendukung Program Pemerintahan Setempat.

Surajaya mengatakan, pemberian sembako ini adalah bantuan zakat mal yang selalu di keluarkan saat menjelang ramadhan, Apalagi saat ini kita sedang di dalam pandemik virus covid-19.

Klik Gambar

“Saya memberikan bantuan berupa sembako ini dalam bentuk zakat Mal dari saya dan mudah-mudahan Sembako ini dapat berguna untuk mereka dan berguna untuk keluarganya,” ujarnya.

Baca Juga :   Ahmad Fijay Yuddin : Maju Bersama dengan Pemerintah Daerah

Abdullah Surajaya, berharap pemberian sembako zakat mal ini dapat diterima oleh masyarakat Lampung Tengah dan dapat dirasakan manfaatnya.

“Saya harap pemberian sembako kepada masyarakat dapat membantu mengurangi beban mereka saat Pandemik COVID-19 yang sedang melanda, dan dapat diterima manfaatnya oleh masyarakat,” pungkasnya.

Penulis : Rizal
Editor : Redaktur Pelaksana

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Baca Lainnya

Amankan Rangkaian Ibadah Paskah, Polres Jember Tingkatkan Patroli dan Siagakan Personel

18 April 2025 - 13:11 WIB

PSHT Ranting Mayang Cabang Jember menggelar aksi bakti sosial berupa swadaya

17 April 2025 - 16:55 WIB

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Mantan Bupati Lamtim Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek Pagar Rumdis

17 April 2025 - 10:28 WIB

Keruk APBD Ratusan Juta, Toilet yang Dibangun oleh Disporapar Pringsewu Mangkrak

17 April 2025 - 09:27 WIB

Rutan Sukadana Kelas IIB Sukadana Gelar Razia Tahanan Dan Gabungan Dengan APH

16 April 2025 - 10:32 WIB

Trending di Berita Terkini