Menu

Mode Gelap

Daerah · 24 Feb 2019 12:46 WIB ·

Cegah Wabah Demam Berdarah Babinsa Purwosari Pelopori Kerja Bakti Bersama Warga


Cegah Wabah Demam Berdarah Babinsa Purwosari Pelopori Kerja Bakti Bersama Warga Perbesar

Solo,Gemasamudra.com – Minggu tanggal 24 Februari 2019 pukul 07.30 sd selesai bertempat brengosan sepanjang jl. Hasanudin ke Tomur dan jl. kenanga Babinsa Purwosari Serda Murdianto bersama perangkat Kelurahan, Linmas dan Warga Masyarakat Brengosan melaksanakan gerakan Kerja Bakti serentak di Wilayah Kelurahan Purwosari dengan sasaran pemotongan Rumput yang Panjang dan Pengerukan Got/ Selokan kegiatan Kerja Bakti ini di pimpin langsung oleh Suharti SH (Lurah Purwosari)

Baca Juga :   Terkuak, Satu Persatu KPM Ungkap Kecurangan Ketua Kube Jogja Jaya

Kegiatan Gerakan Kerja Bakti Serentak ini menindak lanjuti Perintah Camat Laweyan, untuk mengantisipasi maraknya demam berdarah dan untuk menjaga kebersihan di lingkungan masing-masing, maka dengan itu Ibu Lurah Purwosari memerintahkan RT/RW menggerakkan atau mengajak warga masyarakat untuk melaksanakan kerja Bakti dan di fokuskan di Brengosan sepanjang jl Hasanudin kearah Timur dan jl Kenanga Brengosan Purwosari.

Baca Juga :   Ahmad Fijayyuddin Dikukuhkan Nahkodai PD IWO Pringsewu Masa Bhakti 2024-2029

Kegiatan kerja Bakti ini bertujuan memberikan pengertian tentang apa arti kebersihan kepada Warga Masyarakat, karena di beberapa wilayah Surakarta sudah ada yang terkena atau terjangkit demam berdarah untuk itu warga masyarakat Purwosari di himbau untuk menjaga kebersihan jangan buang Sampah sembarangan selalu membersihkan selokan yang tersumbat agar Air bisa mengalir lancar dan tidak menggenang karena itu yang akan menjadikan Sarang Nyamuk.

Klik Gambar
Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Resmi Terdaftar Komite Wartawan Indonesia Siap Bersinergi Kepada Pemerintah Daerah 

14 Maret 2025 - 20:23 WIB

PT Mitratani Dua Tujuh jalin Sinergi dengan BUMDES Probolinggo dan Terus kembangkan kemitraan.

11 Maret 2025 - 19:48 WIB

Alumni SMAN 4 Jember Membuat Toko Gratis untuk masyarakat Kurang Mampu Sebagai Bentuk Inisiatif Berbagi

10 Maret 2025 - 13:29 WIB

Tiga Oknum Jalani Proses Hukum, PTPN I Regional 5 Ultimatum Oknum Lain Penguasa Lahan Ilegal di Ijen

8 Maret 2025 - 18:18 WIB

PSHT Rayon Sidodadi Ranting Tempurejo Cabang Jember Mengadakan Baksos Menambal Jalan

7 Maret 2025 - 14:10 WIB

Pelaksanaan Pelayanan Administratif Pada Kantor BPN Tuba Dikeluhkan Warga Menggala

7 Maret 2025 - 04:13 WIB

Trending di Berita Terkini