Menu

Mode Gelap

Daerah · 4 Sep 2018 05:43 WIB ·

Inspektorat Kabupaten Serdang Bedagai Lakukan Audit Terhadap Kepala Desa Bandar Tengah Kecamatan Bandar Khalifah


Inspektorat Kabupaten Serdang Bedagai Lakukan Audit Terhadap Kepala Desa Bandar Tengah Kecamatan Bandar Khalifah Perbesar

Gemasamudra.com- Daerah Sumut

Serdang Bedagai – Inspektorat Serdang Bedagai akan terus mendalami kasus Pembangunan Tanggul Penahan Tanah (TPT) Tahun 2016 dengan mengunakan Anggaran Dana Desa di Dusun Aek Nauli Desa Bandar Tengah Kecamatan Bandar Khalifah Kabupaten Serdang Bedagai sesuai dengan laporan Dumas LPHRI ke Polresta Tebing Tinggi.

Keseriusan itu dibukti Tim Inspektorat Serdang Bedagai melakukan Audit ke Kantor Kepala Desa Bandar Khalifah Senin (03/09).

Klik Gambar

Menurut informasi yang diperoleh media gemasamudera.com melalui via telvon seluler dari anggota Dumas LPHRI Serdang Bedagai Amin Sembiring pemeriksaan yang dilakukan oleh Tim Inspektorat Serdang Bedagai terkait dengan adanya laporan Dumas LPHRI sergai ke Polresta Tebing Tinggi tentang adanya indikasi Dugaan Korupsi yakni tentang pembangunan Tangul Penahan Tanah(TPT) Tahun 2016 yang lalu letaknya Dusun Aek Nauli Desa Bandar Tengah Kecamatan Bandar Khalifah Kabupaten Serdang Bedagai.

Baca Juga :   Pasangan Qudrotul-Hankam Dominasi Hasil C1 Pilkada Tulang Bawang 2024

Lanjutnya Amin Sembiring ketika Tim Inspektorat Serdang Bedagai saat dikonfirmasi menggungkapkan kepada awak media masih belum selesai dan akan kita lanjuti ke hari Rabu esok ungkap salah satu anggota Inspektorat Serdang Bedagai Adi Ma’rif.

Saat disinggung Pembangunan Tanggul Penahan Tanah (TPT) Kades Bandar Tengah Mohd Nasir membenarkan bahwa adanya tim Inspektorat Serdang Bedagai akan melakukan Audit ke Kantornya tentang dugaan Korupsi Pembangunan Tanggul Penahan Tanah (TPT) di Dusun Aek Nauli Desa Bandar Tengah Kecamatan Bandar Khalifah Kabupaten Serdang Bedagai pada Tahun 2016 yang lalu, ungkap Mohd Nasir.

Baca Juga :   Apresiasi Bupati Tuba atas Tiga Usul Inisiatif Raperda

Liputan : J.Irwansyah.Silitonga

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Polisi Bongkar Kebohongan Yang Viral di Medsos Karena di Begal

19 April 2025 - 12:06 WIB

PSHT Ranting Patrang Mengadakan Latber sebagai salah satu syarat untuk menjadi Warga PSHT

19 April 2025 - 10:07 WIB

Selamat Datang Kapolres Yang Baru AKBP Bobby Adimas Candra Putra dari Ketua Cabang PSHT Jember

19 April 2025 - 09:30 WIB

Miliki Gedung Kokoh SMP Islam Bangsalsari Kosong Melompong Saat Jam Pelajaran! Diduga Tidak Ada KBM!

19 April 2025 - 01:48 WIB

Amankan Rangkaian Ibadah Paskah, Polres Jember Tingkatkan Patroli dan Siagakan Personel

18 April 2025 - 13:11 WIB

PSHT Ranting Mayang Cabang Jember menggelar aksi bakti sosial berupa swadaya

17 April 2025 - 16:55 WIB

Trending di Daerah