Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 18 Mei 2020 22:36 WIB ·

Peduli Petani Lokal, Hipmi Ajukan Jadi Suplayer ke Pemkab Lamtim


Peduli Petani Lokal, Hipmi Ajukan Jadi Suplayer ke Pemkab Lamtim Perbesar

Lampung Timur – (GS) – Merasa peduli hasil petani lokal, Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Lampung Timur ajukan penawaran kerjasama dengan Dinas Sosial kabupaten setempat.

Hal itu dilakukan mengingat pengalaman sebelumnya, Bantuan Sosial dalam bentuk sembako yang berasal dari APBD Kabupaten Lampung Timur 2020 melalui Dinas Sosial untuk penanggulangan Coronavirus Disease (Covid-19) senilai 56 miliar.

Baca Juga :   Panwascam Ajung Melantik 244 Pengawas TPS Se Kecamatan Ajung.

Efrianando, Ketua Hipmi Lampung Timur kepada awak media mengatakan, sebagai pemuda peduli terhadap masyarakat petani, melalui organisasi yang dipimpinnya saat ini perlu ikut berkontribusi terhadap kepentingan bersama, Senin (18/05/2020).

Klik Gambar

Lanjutnya, dari hasil pantauan dan investigasi tim Hipmi, sembako yang telah dibagikan ke masyarakat penerima manfaat (KPM) beberapa waktu silam dirasa kurang sesuai dengan jumlah anggaran.

Baca Juga :   SMP Negeri 1 Pekalongan Diduga Beli Komputer Bekas

“Dari pengalaman kita sebelumnya, tampak jelas dirasa kurang sesuai dengan anggaran sebesar 150 ribu rupiah. Karena itu, kita ingin ikut serta menjadi suplayer, dan kita akan realisasikan hasil produksi lokal dan dijamin kualitas di atas sebelumnya,” terang Efrianando.

Terpisah, Darmuzi Kepala Dinas Sosial Lampung Timur belum dapat memberikan jawaban pasti untuk berkerjasama dengan Hipmi.

Baca Juga :   Bersama Warga, Koramil 04/Jebres Gotong Royong Bersihkan Bantaran Kali Pepe

“Kami masih akan berkoordinasi pada atasan, karena dalam pelaksanaan, Tim Koordinasi (Tikor) Lampung Timur Bansos, saya hanya sebagai sekretaris,” ucap Darmuzi.

Penulis : Muntiri
Editor : Redaktur Pelaksana

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 2 kali

Baca Lainnya

Bupati Ela Atasi Konflik Gajah-Manusia Dan Presiden RI Dukung Pembangunan Pembatas Tanggul Taman Way Kambas

22 Januari 2026 - 16:44 WIB

BRI Bagi Paket Sembako Ke Warga Kurang Mampu di Desa Karang Anom

22 Januari 2026 - 08:05 WIB

Tetap Solid Dan Kompak, DPD Partai Golkar Lampung Timur Gelar Rapat Konsolidasi

21 Januari 2026 - 12:59 WIB

Ketua IWO Pringsewu Kritik Perbup, UKW Bukan “SIM” Wartawan

20 Januari 2026 - 21:09 WIB

Wakili Bupati, Hankam Hasan Lantik 16 Pejabat di Tulang Bawang untuk Perkuat Birokrasi

19 Januari 2026 - 20:19 WIB

Penegakan Hukum Dipertanyakan, Tambang Pasir Ilegal Bebas Rusak Jalan Pringsewu

16 Januari 2026 - 21:16 WIB

Trending di Berita Terkini