Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 5 Feb 2024 20:36 WIB ·

Prestasi Memukau: SMA 3 Menggala Raih Juara 3 Lomba PMR SKAFASA III Tingkat Provinsi


Prestasi Memukau: SMA 3 Menggala Raih Juara 3 Lomba PMR SKAFASA III Tingkat Provinsi Perbesar

Tulang Bawang – Semangat juang dan dedikasi siswa-siswi SMA 3 Menggala diwujudkan dalam prestasi membanggakan pada Lomba Palang Merah Remaja (PMR) SKAFASA III tingkat Provinsi Lampung di SMK Kusuma Bangsa, Bandar Lampung, pada Kamis (1/2/2023).

Kompetisi PMR SKAFASA III menjadi arena bergengsi yang melibatkan sejumlah sekolah dan kelompok PMR dari seluruh provinsi. SMA 3 Menggala dari Kabupaten Tulang Bawang tampil gemilang dengan meraih juara 3 dalam persaingan sengit di tingkat provinsi.

Baca Juga :   Edarkan Narkotika, Nelayan di Gedung Aji Lama Ditangkap Polisi

Kepala Sekolah SMA 3 Menggala, Dapriansyah, M.Pd., menyampaikan rasa syukurnya atas pencapaian tersebut, mengucapkan terima kasih kepada para siswa-siswi yang telah berjuang keras dan mengharumkan nama sekolah di kancah PMR SKAFASA III Provinsi.

Klik Gambar

“Saya berterima kasih kepada anak-anak yang telah berjuang dan mempersembahkan kebanggaan ini untuk sekolah dengan meraih juara 3 di Lomba PMR tingkat Provinsi,” ucapnya.

Baca Juga :   Pelantikan Pengurus MUI Kabupaten Tulang Bawang Diharapkan Menjadi Momentum Pemersatu Umat dan Pelopor Pembangunan

Dapriansyah juga memberikan motivasi kepada para siswa untuk tetap semangat dan lebih giat dalam berlatih, agar dapat meraih prestasi lebih tinggi dalam berbagai kompetisi di masa yang akan datang.

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 55 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Kampus PSDKU Unila Way Kanan Sepi, Perpustakaan Terbengkalai

23 April 2025 - 21:24 WIB

Plt. Bupati Ayu Asalasiyah Pimpin Rapat Persiapan Peringatan Hari Jadi Ke-26 Kabupaten Way Kanan Th-2025

23 April 2025 - 21:20 WIB

RAPAT BADAN USAHA MILIK KAMPUNG (BUMAKam) SEJAHTRA BERSAMA GUNUNG TAPA ILIR KAMPUNG GUNUNG TAPA ILIR 

23 April 2025 - 18:24 WIB

Dinkes Pringsewu Sosialisasikan Aplikasi Sigizi Kesga

23 April 2025 - 17:38 WIB

Bocah 2 Tahun bernama Presisi dipertemukan dengan Kapolri Sang Pencetus Program Presisi

23 April 2025 - 12:34 WIB

ICMI Orda Way Kanan siap bersinergi dengan Pemkab Bangun Way Kanan

23 April 2025 - 10:55 WIB

Trending di Berita Terkini