Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 20 Feb 2020 16:15 WIB ·

Wabup Pringsewu Hadiri Rakornas Investasi 2020


Wabup Pringsewu Hadiri Rakornas Investasi 2020 Perbesar

JAKARTA – (GS) – Wakil Bupati Pringsewu Dr.H.Fauzi, SE, M.Kom., Akt., CA, CMA, menghadiri Rapat Koordinasi Nasional Bidang Investasi Tahun 2020. Kegiatan yang diselenggarakan oleh Badan Koordinasi Penanaman Modal RI ini dibuka oleh Presiden Joko Widodo di The Ritz Carlton, Pasific Place, SCBD Jakarta, Kamis (20/02/20), mengangkat tema ‘Investasi Untuk Indonesia Maju’.

Baca Juga :   Ketua DPRD dan Pejabat Eselon II Pemkab Lamsel Jalani Vaksinasi Dosis Kedua

Rakornas yang diikuti para Gubernur, Bupati/Walikota, Sekdaprov serta Sekdakab/Sekdakot, termasuk para Kepala Dinas PM-PTSP se Indonesia ini, ikut dihadiri oleh sejumlah menteri Kabinet Indonesia Maju, diantaranya Menko Perekonomian Airlangga Hartarto, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, Mensesneg Pramono Anung, Menteri Keuangan Sri Mulyani dan Jaksa Agung ST Burhanuddin.

Sementara dari Pemkab Pringsewu, turut hadir mendampingi Wabup Pringsewu, yakni Sekdakab Pringsewu Drs.A.Budiman PM, MM, Kadis PM-PTSP M.Yusuf, dan Kabag Protokol dan Komunikasi Pimpinan Pemkab Pringsewu Moudy Ary Nazolla, S.STP, MH.

Klik Gambar

Presiden Jokowi dalam sambutannya saat membuka Rakornas mengatakan, saat ini investasi dari negara lain menjadi sangat penting bagi Indonesia, dimana arus modal masuk atau capital inflow akan meningkatkan jumlah uang beredar yang pada akhirnya berkontribusi positif terhadap pertumbuhan ekonomi.

Baca Juga :   IWO Bersama Kodim 0426 Tinjau Langsung Lokasi Bersejarah di Tuba

Semua negara, kata Jokowi, saat ini saling berebut agar ada arus modal yang masuk dari negara lain ke negaranya, termasuk Indonesia.

Penulis : Rls/Monic

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

Pelaku Curanmor Kabur dari RSUD Pringsewu Saat Jalani Perawatan

26 Januari 2026 - 20:47 WIB

Akses Kesehatan Warga, Wabup Azwar Hadi Tekankan Optimalisasi JKN Dan Kartu Sehat Makmur

26 Januari 2026 - 07:43 WIB

Video ASN Intimidasi Seorang Kakek, Bupati Lamtim : Jangan Mudah Terpancing Belum Tahu Fakta Sebenarnya

26 Januari 2026 - 07:29 WIB

Ketua SMSI Lampung Protes, Laporan Balik Tetap Diproses Polda Meski HS Berstatus Tersangka

25 Januari 2026 - 07:18 WIB

Investor Asing Tertarik Menanamkan Modalnya di Sejumlah Sektor Potensial di Lampung Timur

22 Januari 2026 - 21:41 WIB

BRI Salurkan Bantuan Sembako Lewat Ponpes Al Ma’ruf untuk Warga Kurang Mampu di Desa Sumber Jaya

22 Januari 2026 - 17:52 WIB

Trending di Berita Terkini