Menu

Mode Gelap

Berita Nasional · 21 Mei 2024 08:54 WIB ·

TK Koper berbagai sarapan pagi kepada Mama Papua


TK Koper berbagai sarapan pagi kepada Mama Papua Perbesar

Intan Jaya, GemaSamudra.com – Satgas Yonif 509 Kostrad melalui TK Koper (Kodim Persiapan) memberikan sarapan pagi kepada mama papua yang mau pergi ke pasar untuk berjualan. Selasa (21/05/2024)

Danpos TK Koper Letda Inf Alvinta Sembiring bersama anggota lainnya berbagi sarapan pagi di depan TK Koper kepada mama papua yang mau pergi ke pasar untuk berjualan.

Baca Juga :   Ucapan Selamat Hari Sumpah Pemuda Korwil MGG Jember Catur Teguh Wiyono

“Letda Inf Alvinta Sembiring mengungkapkan bahwa berbagi seperti kegiatan ini tidaklah seberapa dibandingkan kesehatan. Kesehatan yang paling utama untuk kita melaksanakan aktivitas. Kita sehat, beraktivitaspun juga akan semangat.

Klik Gambar

Pada kegiatan ini biasa di lakukan pada saat hari pasar banyak ditemui masyarakat yang membawa noken berisi berbagai hasil kebun untuk djual dipasar, banyak dari mereka harus menempuh jarak jauh.

Baca Juga :   Serbuan Langsung Yonif 509, Berikan Langsung Bantuan untuk Masyarakat Honai

Hal itu menyebabkan banyak dari warga yang harus berangkat sebelum matahari terbit dengan membawa bekal makanan berupa ubi bakar untuk sarapan di pasar sambil menjual dagangan mereka. Ujar danpos

“Semoga dengan adanya bantuan nasi bungkus yang kami berikan dapat bermanfaat bagi mereka,” tutupnya. Bismillah, Condromowo Berhasil.

Korwil Jatim Holiyadi

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 17 kali

Baca Lainnya

Rapat Paripurna DPRD Dalam Rangka HUT Tuba ke-28 dan Hari jadi Prov Lampung Ke – 61

20 Maret 2025 - 18:55 WIB

Wamensos Ajak Pemda Tulang Bawang Sukseskan Sekolah Rakyat

20 Maret 2025 - 10:34 WIB

Jelang Lebaran, Pemkot Metro Kebut Perbaikan Jalan Rusak

19 Maret 2025 - 17:22 WIB

Terkait 3 Kasus Dugaan Korupsi, Kortas Tipikor Polri Mulai Periksa Pejabat PLN Pusat

18 Maret 2025 - 21:29 WIB

Walikota Metro Datang Tanpa Diduga, Alia yang Setia Menunggu Orang Tua Kini Bisa Kuliah

18 Maret 2025 - 13:46 WIB

Dinas ketahanan pangan dan peternakan Kembali Menggelar Pasar Murah di Desa Sukorejo Kecamatan Bangsalsari

18 Maret 2025 - 09:57 WIB

Trending di Berita Nasional