Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 11 Mar 2021 08:21 WIB ·

SMSI Kota Metro audensi dengan Walikota


SMSI Kota Metro audensi dengan Walikota Perbesar

Metro,(GS) – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kota Metro Silaturahmi dengan Walikota Metro Wahdi di Kantor Pemerintahan Kota Metro, Rabu (10/3).

Ketua SMSI Metro Ali Imron Muslim mengatakan, audiensi kali ini sebagai bentuk pengenalan organisasi dan membangun komunikasi kepada Walikota Metro.

Klik Gambar

“SMSI merupakan organisasi siber Kota Metro, anggotanya terdiri dari para pemilik/owner media yang berdomisili Kota Metro,” katanya.

Baca Juga :   Komisi I DPRD Metro Desak Pemkot Berikan THR Kepada Tenaga Honorer

Ali berharap, ke depan Pemkot Metro dapat bekerja sama dengan SMSI dalam membangun Kota Metro sesuai dengan Tupoksi profesi.

“Penting ke depan untuk berkomunikasi terkait setiap pembangunan di Kota Metro,” kata Ali.

Dalam kesempatan sama, Walikota Metro Wahdi Siradjuddin berharap agar SMSI dapat bersinergi dalam pembangunan Kota Metro.

“Saya berharap kepada teman-teman pemilik perusahaan, khususnya di Metro agar bisa bersinergi membangun Kota Metro yang kita cintai,” Kata Wahdi.

Baca Juga :   Korwil MGG Jember Catur Teguh Wiyono Mengucapkan Selamat Hari Kesaktian Pancasila

Tak lupa, Wahdi juga mengingatkan agar tetap gunakan protokol kesehatan (Prokes). Mengingat jumlah kasus Covid-19 yang sedang marak.

“Harapannya ei bulan April mendatang, Kota Metro masuk ke zona kuning. Maka, harus tetap patuhi Prokes,” pungkasnya.

(rilis/*)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Baca Lainnya

PSHT Ranting Ambulu menggelar Halal Bihalal dengan penuh kehangatan di Pendopo Ranting Ambulu

10 April 2025 - 11:56 WIB

Kantor PUTR Metro Sunyi Saat Sidak, Wali Kota: Ini Masih Jam Kerja, Ke Mana Mereka?

9 April 2025 - 18:23 WIB

Muspika Ajung Mengadakan Halal bihalal dan Silaturahmi dalam Rangka Idul Fitri 1446 H.

9 April 2025 - 16:49 WIB

Sidak Ke Dinas PUPR, Wabup Azwar Hadi Kecewa

8 April 2025 - 18:40 WIB

Bupati Lampung Timur Respons Cepat Perbaiki Jembatan Dan Jalan Rusak di Sukadana Ilir

8 April 2025 - 18:34 WIB

Pemkab Tulang Bawang Gelar Halal Bihalal, Bupati Tulang Bawang Pastikan Tidak Ada Jual Beli Jabatan

8 April 2025 - 13:00 WIB

Trending di Berita Indonesia