Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 31 Jan 2025 13:04 WIB ·

SMANDA Menerima Audiensi Dari AJOI Metro


SMANDA Menerima Audiensi Dari AJOI Metro Perbesar

Kota Metro-Asosiasi Jurnalistik Online Indonesia (AJOI) DPC Kota metro berkunjung ke Sekolah Menengah Atas Negeri (SMAN) 2 Metro untuk audiensi dan bersinergi dalam Bincang hangat di studio podcast SMANDA,Jum’at(31/1/2025).

Ali Kurniawan,S.H.I,M.Pd. menyambut dengan hangat Rekan rekan Jurnalis yang tergabung diorganisasi AJOI DPC Kota Metro sebagai bentuk apresiasi untuk menjalin sinergisitas dunia pendidikan dengan jurnalis untuk kemajuan pendidikan di kota metro.

Baca Juga :   Dugaan Masalah Pengelolaan Anggaran BOK dan JKN di Puskesmas Tiuh Tohou

“Semua itu sudah dijelaskan dalam Hadist silaturahmi memperpanjang umur ini sunah,dengan adanya Tim AJOI Ke SMANDA menambah semngat baru krena kita perlu dikenal dimasyarakat dengan bermitra dengan Media terutama bersama AJOI, dengan media bisa memperkenalkan bagaimana aktivitas sekolah dengan begitu orangtua tahu ada kegiatan kegiatan disekolah lewat media dengan begitu bisa menambah grid tersendiri untuk sekolah,”kata Ali

Klik Gambar

“multimedia kita juga ada namun tuk internal,dan yang baca juga masih kurang,dengan adanya kawan kawan AJOI datang sebagai media eksternal bisa menambah Informasi diluar tentang SMANDA”imbuhnya

Baca Juga :   Hut Provinsi Ke-57, DPRD Lamsel Gelar Rapat Paripurna Mendengarkan Pidato Gubernur

Ali Kurniawan dalam penjelasannya kedepan dalam setiap ada kegiatan sekolah akan mengundang AJOI yang diketuai oleh Anton

“Kedepan melalui Humas setiap ada kegiatan sekolah akan berkabar dengan AJOI Metro dan akan di mediasi tim media kita,sehingga ada sinergisitas,”jelasnya

Antoni sebagai ketua AJOI DPC Kota Metro merasa bangga dan senang atas disambutnya Tim AJOI di SMA Negeri 2 Metro oleh kepala sekolah Ali Kurniawan,S.H.I,M.Pd.

Baca Juga :   Cegah Stunting, Sekda Ajak Semua Pihak Fokus Dengan Program Intervensi Stunting Di Tubaba

“Semoga kedepannya AJOI dengan SMA Negeri 2 Metro bisa bersinergi untuk membangun SMA N 2 lebih baik lagi”, ujarnya.

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 68 kali

Baca Lainnya

Bupati Fawait Tegaskan Komitmen Benahi PAD 2026, Pastikan Pajak Tak Naik Meski Transfer Pusat Turun

16 November 2025 - 08:09 WIB

Karnaval SCTV 2025 di Jember, Ratusan Pelajar Gaungkan “Jember Zero Bullying”

15 November 2025 - 14:19 WIB

Tasyakuran HUT Brimob ke-80 di Jumerto, Kapolres Jember Tegaskan Komitmen Brimob untuk Masyarakat

15 November 2025 - 13:44 WIB

Paripurna R-APBD 2026: Fraksi DPRD Jember Tekankan Sinkronisasi Kebijakan dan Penguatan Layanan Publik

15 November 2025 - 13:02 WIB

Bantuan Pangan Oktober–November Mulai Disalurkan, Pemkab Jember & Bulog Pastikan Tepat Sasaran

15 November 2025 - 07:12 WIB

Pelantikan PJ Kades Tanggul Wetan Hidayatullah Mawardi Berjalan Sukses, Camat Tekankan Penyelesaian Tugas Prioritas

14 November 2025 - 17:28 WIB

Trending di Berita Nasional