Menu

Mode Gelap

Daerah · 9 Jan 2024 16:50 WIB ·

Polsek Bangsalsari Menyerahkan Sapi Hasil Pencurian Kepada Pemiliknya


Polsek Bangsalsari Menyerahkan Sapi Hasil Pencurian Kepada Pemiliknya Perbesar

Jember, GemaSamudra – pada saat ini kita sebagai masyarakat harus selalu berhati-hati karena tindak kejahatan kadang terjadi karena kita teledor terhadap apa yang kita miliki.

Pada hari Senin 8 Januari 2023 telah terjadi pencurian sapi yang dilakukan sekitar tiga atau empat orang dengan kronologis sebagai berikut pada sekitar pukul 24.00 tepatnya di RT 01 RW 01 dusun paguan Desa Petung ada sebuah mobil pick up L300 yang masuk dikendarai dengan pelan-pelan yang membuat warga di tempat itu merasa curiga.

pada saat itu ada seorang ibu-ibu berkata dengan lantang kepada warga bahwasanya di atas telah terjadi pencurian sapi yang membuat pengendara L300 merasa ketakutan dan melarikan diri dengan berhasil menaikkan dua ekor sapi pejantan dan betina, sedangkan anakan sapi yang diperkirakan berumur 1 tahun tertinggal di Dusun paguan ini yang ditemukan oleh bapak Gito.

Klik Gambar

 

Baca Juga :   Serah Terima Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Kolaboratif Batch#3 Kabupaten Jember di Desa Nogosari

Akhirnya warga melaporkan kejadian ini kepada kades petung Muhammad Ridwan, Bapak kades mengambil tindakan melakukan pengejaran ke arah timur menurut dari orangnya pak kades bahwasanya mobil pick up L300 tersebut sekitar 5 menit yang lalu melaju ke arah timur, pak kades terus mengejar sampai ke kaliputih tetapi tidak berhasil menemukan mobil tersebut.

Baca Juga :   Setelah dimakamkan selama 7 jam seorang nenek di Jember kemudian di pindahkan begini ceritanya

 

Menurut Aipda Agung Prasetyo Hadi menyampaikan kepada awak media bahwasanya beliau ditelepon oleh masyarakat tentang adanya penemuan sapi tepatnya di Dusun Paguan Desa Petung, Bapak bhabinkamtibmas akhirnya mencari informasi tentang pemilik sapi dan akhirnya di temukan dan selanjutnya melakukan introgasi kepada pemilik sapi yang bernama satino pak Masahi yang beralamat di RT 02 RW 1 Dusun Jatisari Desa tisnogambar.

 

Menurut pengakuan pemilik sapi bahwasanya diperkirakan kejadian tersebut sekitar pukul 10.00 malam, dikarenakan pemilik sapi pada saat itu masih sore sudah tidur sehingga tidak sadar bahwa sapinya sudah dicuri oleh orang.

Baca Juga :   Tingkatkan Herd Immunity di Jawa Timur, Polisi Serta Kyai Gelar Vaksinasi

 

Lanjut Bapak Agung selaku babinkamtibmas Desa Betung TKP pertama terjadi di desa Petung yang ditemukan 1 ekor sapi anakan, TKP yang kedua ditemukan sapi betina yang lagi hamil yang terjatuh di sekitar lampu merah lapangan Bangsalsari,yang ditemukan oleh Anggota Polsek yang lagi Patroli, sedangkan sapi yang pejantan sampai saat ini masih belum diketemukan di mana posisinya.

Alhamdulillah mas kami dari kepolisian Sektor Bangsalsari sudah menyerahkan kedua sapi yang sudah diamankan  kepada yang memiliki sapi tersebut, pungkasnya. ( Holy)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 87 kali

Baca Lainnya

Tokoh Penting Dan Berpengaruh Besar Ajak Warga Menangkan Qudrotul Ihkwan – Hankam Hasan

23 November 2024 - 17:37 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

SGN Launching Gerakan Menuju Swasembada Gula Indonesia di areal perkebunan tebu PG Jatiroto

21 November 2024 - 16:23 WIB

Bimbingan Teknis PTPS Se Kecamatan Ajung Tentang Pengawasan Logistik dan Persiapan Masa Tenang.

21 November 2024 - 15:25 WIB

Serah terima Logistik KPU Jember ke PPK Bangsalsari Berjalan Kondusif

20 November 2024 - 12:03 WIB

Trending di Berita Nasional