Menu

Mode Gelap

Daerah · 11 Feb 2019 11:45 WIB ·

Piket Koramil 03/Serengan Berkolaburasi Dengan Linmas Dalam Melaksanakan Patroli Malam


Piket Koramil 03/Serengan Berkolaburasi Dengan Linmas Dalam Melaksanakan Patroli Malam Perbesar

Solo,Gemasamudra.com – Untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga serta mencegah tindak kejahatan, Piket Koramil 03/Serengan Kodim 0735/Surakarta, Serka M Nur Hakib, gencar lakukan patroli di malam hari. Minggu (10/2/2019)

Patroli malam di jam rawan merupakan bentuk kegiatan preventif pencegahan terjadinya kejahatan di lingkungan masyarakat. Kegiatan patroli malam itu melibatkan anggota Linmas secara bergantian.

Baca Juga :   Peringati Hari Lalu Lintas ke-66, Satlantas Polres Lampung Utara Bagikan Sembako dan Masker kepada Warga

Serka Hakib mengatakan, ”Patroli malam hari dilakukan untuk mencegah terjadinya niatan dari para pelaku kejahatan hingga terjadi aksi kriminalitas,”.

Klik Gambar

Ia juga menambahkan bahwa kegiatan seperti itu susah menjadi protap yang terus dilaksanakan untuk meminimalisir jumlah kejahatan yang meresahkan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat.

Patroli dilaksanakan secara berpindah pindah diantaranya kantor perbankan, ATM, jalan-jalan sepi, pemukiman warga dan tempat-tempat yang rawan Kriminalitas lainya.

Baca Juga :   Setelah dimakamkan selama 7 jam seorang nenek di Jember kemudian di pindahkan begini ceritanya

Kehadiran TNI dan Linmas di tempat seperti itu di harapkan wilayah teritorial selalu aman, kondusif dan Masyarakat antusias menyambut dengan suka.

Sumber : PNS Agus Kemplu Pendim 0735 Surakarta.

Editor : Arda 72

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Korwil MGG Catur Teguh Wiyono Apresiasi Prestasi Areta Putri Azalia, Siswi SMPN 2 Jember Raih Medali Perak OSN Nasional

29 Oktober 2025 - 10:20 WIB

Perkembangan Kasus: Petani di Sukowono Laporkan Pengrusakan Tanaman Tembakau ke Polisi, Kerugian Capai Rp15 Juta

27 Oktober 2025 - 16:14 WIB

Lamban Balak Khaja Basa, Penjaga Tradisi Sai Batin yang Tetap Menyala di Tanah Pringsewu

18 Oktober 2025 - 17:55 WIB

Tugusari Jadi Salah Satu Titik Simbolis, Muspika Bangsalsari Sukses Ikuti Vicon Nasional Koperasi Merah Putih

18 Oktober 2025 - 09:44 WIB

Yayasan Bhakti Bela Negara Gelar Penanaman Benih Padi Unggul PS-08, Wujudkan Ketahanan Pangan Dari Carita Banten

17 Oktober 2025 - 13:15 WIB

Tugu Pancasila Tugusari Jadi Simbol Edukasi dan Persatuan, MGG Jember Dukung Penuh Pengembangan Wisata Desa

17 Oktober 2025 - 07:36 WIB

Trending di Berita Nasional