Menu

Mode Gelap

Bandar Lampung · 13 Mei 2022 21:09 WIB ·

Peringati Hari Buruh Pspp Spsi Lampung Tidak Turun Ke Jalan


Peringati Hari Buruh Pspp Spsi Lampung Tidak Turun Ke Jalan Perbesar

Bandarlampung – Pada Hari Kamis Tanggal 12 Mei 2022 ,dalam rangka peringatan hari buruh atau mayday yang sudah di tunda beberapa saat, karena bertepatan Dengan Perayaan Hari Raya Idul Fitri, pelaksanaan nya di tunda dan akan di Laksanakan Pada Tanggal 14 Mei 2022 .

Maka pada pelaksanaan aksi  damai yang dilakukan oleh buruh yang  di undur pada hari sabtu 14 Mei 2022 Di Provinsi Lampung, masih belum ada nya surat pemberitahuan dari pihak buruh terkait roundown dan tuntutan yang akan diusung para elemen buruh .

Baca Juga :   Penampakan Buaya di Pantai Pekon Penyandingan Kelumbayan, Polsek Limau Imbau Warga Waspada

Maka Dari Itu Dalam Hal Ini Tim Polda LAMPUNG mengambil langkah untuk melakukan kordinasi terhadap kelompok buruh yaitu FSPP SPSI (Federasi Serikat Pekerja Pertanian Dan Perkebunan) yang di Ketuai Oleh SDR Musa Ahmad Yang Juga Menjabat Sebagai  Bupati Lampung Tengah .

Klik Gambar

Dalam pertemuan tersebut, tim dengan Ketua FSPPP SPSI , SDR Musa Ahmad mengucapkan terimakasih kepada pihak Polda Lampung yang telah menjalin kordinasi guna mencegah kerawan sedini mungkin ,guna terciptanya situasi yang kondusif antara buruh dan aparatur hukum DI Wilayah Lampung.

Baca Juga :   Penerapan Prokes di Sejumlah Kantor Pelayanan Lamsel, Kembali Ditinjau

Musa Ahmad, menyampaikan bahwa tidak akan ada pergerakan dari pihak FSPPP SPSI DALAM AKSI TERSEBUT, dan pihak Polda Lampung juga bertemu dengan sdr. Ishak Hendra Purnama S.E Wakil Ketua Umum FSPPP SPSI Provinsi Lampung Dan Juga menjabat sebagai Ketua FSPPP SPSI Kabupaten Lampung Tengah yang juga langsung memberikat pernyataan sikap untuk tidak mengikuti Aksi Apapun Pada Hari Sabtu Tanggal 14 Mei 2022 Untuk Menjaga Situasi Provinisi Lampung yang sudah kondusif ini

Baca Juga :   Pemprov Lampung Gelar Peringatan Bulan K3 2020

 

(RED-M9G)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 3 kali

Baca Lainnya

DKT Ajung Menang 4-2, Lolos ke Babak 8 Besar Kades Cup Cangkring 2026

28 Januari 2026 - 18:58 WIB

Pelaku Curanmor Kabur dari RSUD Pringsewu Saat Jalani Perawatan

26 Januari 2026 - 20:47 WIB

Akses Kesehatan Warga, Wabup Azwar Hadi Tekankan Optimalisasi JKN Dan Kartu Sehat Makmur

26 Januari 2026 - 07:43 WIB

Video ASN Intimidasi Seorang Kakek, Bupati Lamtim : Jangan Mudah Terpancing Belum Tahu Fakta Sebenarnya

26 Januari 2026 - 07:29 WIB

Ketua SMSI Lampung Protes, Laporan Balik Tetap Diproses Polda Meski HS Berstatus Tersangka

25 Januari 2026 - 07:18 WIB

Investor Asing Tertarik Menanamkan Modalnya di Sejumlah Sektor Potensial di Lampung Timur

22 Januari 2026 - 21:41 WIB

Trending di Berita Terkini