Menu

Mode Gelap

Daerah · 12 Agu 2019 15:43 WIB ·

Peran Aktif Babinsa Danukusuman Dalam Acara FKPPKBD Di Wilayahnya


Peran Aktif Babinsa Danukusuman Dalam Acara FKPPKBD Di Wilayahnya Perbesar

Solo,Gemasamudra.com – Senin (12/8) Babinsa kel Danukusuman Koramil 03/Serengan Kodim 0735/Surakarta,  Serka Fitalis Erwan dan Kopda Tito menghadiri acara Forum Komunikasi Petugas Pengelola Keluarga Berencana Daerah (FKPPKBD) di pendopo Kelurahan Danukusuman, Kec Serengan Kota Surakarta.

Kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang sering dilaksanakan di wilayah kecamatan Serengan dan merupakan ajang silahturahmi antar penggurus KB di masing masing wilayah atau Kelurahan.

Baca Juga :   Pj. Bupati Tulang Bawang Ikuti RUPS Perubahan RKA BUMD PT. Tulang Bawang Jaya

Dalam sambutanya Ibu Suhartini selaku  ketua FKPPKBD mengharapkan agar ibu ibu yang tergabung dalam penggurus KB diwilayah mempunyai jiwa dan iklas dalam menjalankan tugasnya untuk kesejahteraan masyarakat dan anak anak dalam kehidupannya. Karena kemakmuran dan kesejahteraan ibu dan anak merupakan cermin kehidupan yang mapan dan mandiri.

Klik Gambar

Hadir dalam kegiatan ini al: Ibu Suhartini Ketua FKPPKBD Kecamatan Serengan, Bpk.Kabid  ketahanan dan kesejahteran Keluarga berencana kota Surakarta. PLKB Kecamatan Serengan Ibu Indri budi mewakili Kepala Puskesmas Kelurahan Jayengan, Bpk.Mardiyanto Kasi Permas (pemberdayaan masyarakat) Kelurahan Danukusuman dan Ibu ibu penggurus KB di wilayah Kecamatan Serengan. yang di hadiri LK 30 orang ibu ibu Sekecamatan Serengan. (Agus Kemplu)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tokoh Penting Dan Berpengaruh Besar Ajak Warga Menangkan Qudrotul Ihkwan – Hankam Hasan

23 November 2024 - 17:37 WIB

Dalam Rangka Mengawal Demokrasi Mewujudkan Pilkada Damai, Tertib dan Aman Polsek Ajung Mengadakan Giat Nusantara Cooling Sistem.

22 November 2024 - 11:52 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Ahmad Fijayyuddin Dikukuhkan Nahkodai PD IWO Pringsewu Masa Bhakti 2024-2029

19 November 2024 - 19:19 WIB

Bantuan Sosial Lansia dan Penyandang Disabilitas di Kabupaten Tulang Bawang Mulai Dicairkan, Cek Rekening Anda!

19 November 2024 - 18:02 WIB

Trending di Berita Indonesia