Menu

Mode Gelap

Daerah · 31 Mei 2019 04:52 WIB ·

Peduli Lingkungan, Babinsa Pucang Sawit Pelopori Warganya Untuk Penghijauan


Peduli Lingkungan, Babinsa Pucang Sawit Pelopori Warganya Untuk Penghijauan Perbesar

Solo,Gemasamudra.com  – Babinsa Kelurahan Pucang Sawit Koramil 04/Jebres Kodim 0735 Surakarta Koptu Tarto melaksanakan Penghijauan serta Komunikasi Sosial dengan warganya untuk selalu melestarikan lingkungan dengan aktif menanam pohon, (30/05/19).

Koptu Tarto mengatakan kenapa penanaman pohon itu penting karena untuk menyinergikan kehidupan yang harmoni demi keseimbangan alam dan manusia.

“Menanam satu pohon dapat memberikan kehidupan bagi makhluk hidup di sekitarnya,” katanya.

Klik Gambar

Dirinya juga menyampaikan bahwa masyarakat harus menjadi kontrol secara langsung terhadap lingkungan dan beperan aktif untuk selalu menjaga lingkungan agar tidak rusak. “Kalau lingkungan sudah rusak otomatis akan sering terjadi bencana alam,” tegasnya.

Baca Juga :   Ribuan Masa Pendukung Kawal DEWI - AMMAR (DAMAR) Mendaptar Ke KPU Tanggamus

Pada kesempatan itu Iksan warga Pucang sawit mengucapkan terimakasih kepada Babinsa yang sudah peduli terhadap lingkungan di desa pucang sawit.

“Mudah-mudahan desa kami tetap sejuk, asri dan aman serta terhindar dari bencana alam,”katanya.

(Agus Kemplu)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Dalam Rangka Mengawal Demokrasi Mewujudkan Pilkada Damai, Tertib dan Aman Polsek Ajung Mengadakan Giat Nusantara Cooling Sistem.

22 November 2024 - 11:52 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Ahmad Fijayyuddin Dikukuhkan Nahkodai PD IWO Pringsewu Masa Bhakti 2024-2029

19 November 2024 - 19:19 WIB

Bantuan Sosial Lansia dan Penyandang Disabilitas di Kabupaten Tulang Bawang Mulai Dicairkan, Cek Rekening Anda!

19 November 2024 - 18:02 WIB

Rampung kan 24 Program Kerja dalam 3 Bulan BEM UNMUH Patut diacungi Jempol

18 November 2024 - 05:45 WIB

Trending di Daerah