Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 13 Mar 2024 12:52 WIB ·

Monitoring Harga Kebutuhan Pokok, Marindo: Harga Masih Stabil 


Monitoring Harga Kebutuhan Pokok, Marindo: Harga Masih Stabil  Perbesar

PRINGSEWU – Pj Bupati Pringsewu Marindo Kurniawan mengatakan harga bahan pangan maupun kebutuhan pokok di Kabupaten Pringsewu pada hari kedua Ramadan 1445 H relatif stabil. Hal itu ia ungkapkan usai melakukan monitoring di Pasar Gadingrejo dan Pasar Sarinongko Pringsewu, Rabu (13/3).

“Selain harga yang relatif masih terjaga, ketersediaannya juga masih terbilang aman,” kata Marindo.

Baca Juga :   Kecamatan Teluk Mengkudu Sergai Meraih Juara Pertama Lomba Masak Ikan.

Kegiatan monitoring yang dilakukan dirinya dengan mengunjungi langsung kedua pasar tersebut, untuk memastikan ketersediaan maupun stabilitas harga pada bulan Ramadan dalam kondisi terjaga, serta langkah-langkah pemerintah daerah selanjutnya terkait distribusi pangan.

Klik Gambar

“Menjelang Idulfitri nanti, kita juga akan melaksanakan Operasi Pasar. Oleh karena itu, semua diharapkan dapat bersama-sama menjaga kondusifitas, sehingga kita dapat melaksanakan ibadah puasa Ramadan dengan khusyuk,” ujarnya.

Baca Juga :   Kokohnya Kebersamaan TNI dan Polri Pada TMMD Reg 105 Kodim Klaten

Turut mendampingi Pj.Bupati Pringsewu pada kegiatan tersebut, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Masykur, Kadis Koperindag Malian Ayub, Kadis Ketahanan Pangan Hendrid, Kadis Pertanian Siti Litawati, Kasatpol PP Jahron dan Kadis Kominfo Moudy Ary Nazolla, Camat Gadingrejo Joko Hermanto, Plt Camat Pringsewu Erly Yunarti serta sejumlah pejabat terkait lainnya. (*)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 42 kali

Baca Lainnya

Fatayat NU Pringsewu Audiensi ke Kejari, Perkuat Sinergi Perlindungan Perempuan dan Anak

6 Januari 2026 - 12:53 WIB

Tren Kasus Kekerasan Pada Perempuan dan Anak di Lampung Masih Tinggi, Ini Pesan Khalila

4 Januari 2026 - 19:13 WIB

Rilis Akhir Tahun 2025, Polres Tanggamus Paparkan Capaian Kinerja dan Tantangan Penegakan Hukum

31 Desember 2025 - 21:39 WIB

Realisasi Dana Desa 2025 Tiyuh Tirta Makmur Capai Rp605 Juta Dari Total Rp919 Juta Lebih

31 Desember 2025 - 14:49 WIB

Realisasi Dana Desa Tiyuh Murni Jaya Tumijajar 2025, Prioritaskan Pelayanan Dan Kesejahteraan Masyarakat

31 Desember 2025 - 14:40 WIB

Viral! Kedai Resto Shini Bakso Tulang Fyp Tiktok Ramai Pengunjung Dari Berbagai Daerah

30 Desember 2025 - 10:05 WIB

Trending di Berita Terkini