Menu

Mode Gelap

Daerah · 5 Mar 2019 22:27 WIB ·

Hj.Winarti Resmi Membuka Kegiatan Lomba Bercerita Se-Kabupaten Tulang Bawang


Hj.Winarti Resmi Membuka Kegiatan Lomba Bercerita Se-Kabupaten Tulang Bawang Perbesar

Gemasamudra.com – Bupati Tulangbawang Hj. Winarti SE MH, diwakili Asisten II Dr. Untung Widodo, membuka secara resmi kegiatan lomba bercerita tingkat SD/MI/ se-Kabupaten Tulangbawang yang diselenggarakan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, bertempat di Gedung Serba Guna (GSG) Menggala, Selasa (05/03/2019).

hadir dalam acara, Kepala Perpustakaan Provinsi Lampung, kepala Perpustakaan dan Kearsipan Tulangbawang Syarif Ali bersama para pimpinan SKPD dilingkup Pemkab Tulangbawang, Kajari Menggala, Dandim 0426/TB, Kapolres dan para Guru Pendamping siswa-siswi SD/MI.

Baca Juga :   Hi. Winarti SE MH Memberikan Tali Asih,Penghargaan kepada Veteran dan 45 ASN Usai Upacara HUT RI KE 74

Bupati Tulangbawang Hj. Winarti SE MH diwakili Asisiten II Dr. Untung Widodo dalam sambutannya, mengatakan bahwa lomba bercerita anak merupakan salah satu media yang strategis dalam mengembangkan pola pikir anak untuk membangkitkan kemampuan dan kesenangan membaca, mengingat betapa pentingnya membangun kesadaran minat baca bagi anak-anak.

Klik Gambar

“Kegiatan ini diharapkan dapat menumbuhkembangkan budaya gemar membaca anak-anak melalui berbagai bacaan dan media untuk menanamkan cinta kebudayaan bangsa, membangun karkter, kecerdasan, inovasi serta daya kompetitif bangsa, mengangkat dan mempopulerkan cerita budaya daerah (lokal) serta kecintaan anak-anak terhadap karya budaya nusantara,” harap Bupati Winarti.(mrd)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

PSHT Ranting Mayang Cabang Jember menggelar aksi bakti sosial berupa swadaya

17 April 2025 - 16:55 WIB

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Mantan Bupati Lamtim Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek Pagar Rumdis

17 April 2025 - 10:28 WIB

Keruk APBD Ratusan Juta, Toilet yang Dibangun oleh Disporapar Pringsewu Mangkrak

17 April 2025 - 09:27 WIB

Kasi Kurikulum Dan Penilaian Dinas Kabupaten Jember Berikan Motivasi Terhadap Lembaga SDN Di Bangsalsari Lewat Pantun Uniknya

16 April 2025 - 01:54 WIB

Dinas PUPR Tubaba Mulai Kerjakan Dua Kegiatan proyek Ruas Jalan Penghubung Exit Tol Anggaran Tahun 2025

14 April 2025 - 20:39 WIB

Trending di Berita Terkini