Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 3 Nov 2024 11:04 WIB ·

Empat Mantan Pejabat Eselon 2 Berikan Dukungan ke Fauzi-Laras


Empat Mantan Pejabat Eselon 2 Berikan Dukungan ke Fauzi-Laras Perbesar

Pringsewu| Empat orang mantan pejabat eselon 2 Kabupaten Pringsewu memberikan dukungannya kepada calon bupati-wakil bupati Fauzi-Laras.

Hal tersebut diungkapkan oleh mantan Kadis Perhubungan Bambang Suharmanu, mantan Kadiskoperindag Malian Ayub, serta mantan Kadis Tenaga Kerja Jhondrawardi dan Relawan (mantan Sekwan DPRD) Pringsewu saat ditemui di sela-sela Debat Perdana Calonkada Pringsewu di Urban Hotel, Sabtu (2/11) malam.

Baca Juga :   Bupati Hj.Winarti SE,MH. Kembali Melanti Pejabat Dilingkup Pemkab Tulang Bawang

“Kami datang ke sini sebagai bentuk dukungan kami kepada Fauzi-Laras karena kami sependapat dengan program-program yang diusung oleh Paslon nomor urut 1 Fauzi-Laras Laras, ” kata Bambang Suharmanu mewakili menjawab.

Klik Gambar

Bambang berharap, 20 program unggulan Fauzi-Laras bisa terlaksana dengan baik jika mereka terpilih sebagai bupati-wakil bupati Pringsewu.

“Kami optimis Fauzi-Laras menang. Apalagi jika melihat program unggulan seperti sektor infrastruktur, pertanian, UMKM dan juga kesejahteraan masyarakat lainnya, ” tutup dia.

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 166 kali

Baca Lainnya

Silaturahmi JMQH di Batanghari: Bupati Ela Tegaskan Komitmen Dukung Pesantren

15 Juni 2025 - 21:40 WIB

Jajaran Panitia Metro Fair Kecewa OPD yang Tak Hadir: ‘Jangan Hanya Tampil Saat Panggung Megah’

15 Juni 2025 - 08:22 WIB

Marindo Kurniawan Sosok Inspirasi Maju Dari Tanah ‘Tho Lank Phok Wang

14 Juni 2025 - 18:45 WIB

Panitia Metro Fair Soroti OPD yang Tak Hadir: ‘Jangan Hanya Tampil Saat Panggung Megah

14 Juni 2025 - 18:23 WIB

Sesuai Arahan Bupati, CSR BPRS Lampung Timur Berupa Bedah Rumah Bantu Masyarakat Kurang Mampu di Jabung

13 Juni 2025 - 19:47 WIB

Tersangka Diduga Korupsi Rp.2.3 Miliyar Pembangunan Jembatan di Kali Pasir Akhirnya Ditangkap Kejari Lamtim

13 Juni 2025 - 16:57 WIB

Trending di Berita Terkini