Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 1 Nov 2024 13:03 WIB ·

DPD Pekat IB Kota Metro Bagikan Ratusan Nasi Kotak dalam Jumat Berkah di Jl. Jendral Sudirman


DPD Pekat IB Kota Metro Bagikan Ratusan Nasi Kotak dalam Jumat Berkah di Jl. Jendral Sudirman Perbesar

 

METRO – Lagi dan lagi DPD PEKAT IB Kota Metro kembali menggelar kegiatan Jumat Berkah dengan berbagi ratusan nasi kotak kepada warga yang kurang mampu. Aksi sosial ini dilakukan di sepanjang Jalan Jendral Sudirman, Kota Metro, sebagai bentuk perhatian dan kepedulian kepada masyarakat yang membutuhkan. (Jum’at, 1 November 2024)

Ketua DPD PEKAT IB Kota Metro, Antoni, menyampaikan rasa terima kasih yang mendalam kepada seluruh anggota yang telah turut berpartisipasi dalam kegiatan ini.

Klik Gambar

“Saya sangat berterima kasih kepada rekan-rekan anggota PEKAT IB Kota Metro yang telah ikut serta dalam kegiatan Jumat Berkah ini. Partisipasi dan kerjasama kita semua sangat berarti bagi masyarakat yang membutuhkan,” ujar Antoni.

Baca Juga :   Usulan Masyarakat Ahirnya Dipenuhi Kementrian PUPR Mengenai Pembangunan Overpass STA 65 Lambu Kibang

Kegiatan ini menjadi bagian dari komitmen DPD PEKAT IB Kota Metro untuk terus hadir di tengah masyarakat melalui aksi nyata. Dengan semangat berbagi, diharapkan Jumat Berkah dapat memberikan manfaat langsung kepada warga dan memperkuat ikatan kebersamaan di Kota Metro.

” Saya berharap Jum’at berkah ini dapat memberikan manfaat kepada warga dan memperkuat ikatan kebersamaan di lingkungan kota metro” tutup Antoni. (Red)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 83 kali

Baca Lainnya

Warga Lampung Timur Apresiasi Open House Bupati Ela Siti Nuryamah Pada Idul Fitri

1 April 2025 - 22:09 WIB

Kodim 0411/KM Beserta Mitra Dan Warga Binaan Melakukan Aksi Donasi Peduli Myanmar

1 April 2025 - 14:52 WIB

Peduli Bencana Myanmar, Kodim 0429/Lamtim Galang Dana

1 April 2025 - 12:00 WIB

Polres Muna Amankan 9 Pemuda Soal Dugaan Penganiayaan Anggota Polsek Tiworo Tengah

31 Maret 2025 - 19:23 WIB

Dua Oknum TNI dan Sembilan Pemuda Diduga Keroyok Polisi di Muna

31 Maret 2025 - 19:20 WIB

Bupati Ela Siti Nuryamah: Idul Fitri Momentum Mempererat Persaudaraan

31 Maret 2025 - 15:47 WIB

Trending di Berita Terkini