Menu

Mode Gelap

Daerah · 28 Jul 2019 07:05 WIB ·

Kiprah Yonkav 2 Pada TMMD Reguler 105 Kodim Klaten


Kiprah Yonkav 2 Pada TMMD Reguler 105 Kodim Klaten Perbesar

Klaten,Gemasamudra.com – Batalyon Kavaleri (Yonkav) 2 dalam BKO nya ke Satgas TMMD Reguler Kodim 0723/Klaten untuk melaksanakan semua sasaran fisik maupun non fisik di Desa Jimbung Kecamatan Kalikotes Kabupaten Klaten, Sabtu (27/07/19)

Turunnya pasukan sejulah 44 orang yang dipimpin langsung oleh Letnan Dua (Letda) Chb Muhammad Rofiq, pasukan tidur bersama warga di pemukiman warga Desa Jimbung.

Baca Juga :   Peduli Sesama, Ketua Persit Ranting 3 Koramil Banjarsari Kodim Solo Besuk Istri Anggota Yang Sakit

Kali ini Pratu Yusuf membantu SD Muhammadiyah Jimbung untuk mengajari membaca dan menulis serta memberikan wawasan kebangsaan agar para murid mengerti dan paham dengan bangsa Indonesia.

Klik Gambar

Selain itu Pratu Yusuf juga memberikan semangat kepada para murid untuk selalu bersemangat dalam sekolahnya agar dapat mencapai semua cita citanya dengan baik dan sukses.

Baca Juga :   HUT ke 21 Pandawa Wilayah Solo Raya Gelar Khitanan Massal

Menurut Letda Chb Rofiq, diluncurkannya anggota Yonkav itu sebagai wujud kepedulian TNI dengan pendidikan, era globalisasi yang berkembang saat ini siswa sekolah harus dapat menyambutnya dengan hal yang positif. (Kodim Klaten IT)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tokoh Penting Dan Berpengaruh Besar Ajak Warga Menangkan Qudrotul Ihkwan – Hankam Hasan

23 November 2024 - 17:37 WIB

Dalam Rangka Mengawal Demokrasi Mewujudkan Pilkada Damai, Tertib dan Aman Polsek Ajung Mengadakan Giat Nusantara Cooling Sistem.

22 November 2024 - 11:52 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Ahmad Fijayyuddin Dikukuhkan Nahkodai PD IWO Pringsewu Masa Bhakti 2024-2029

19 November 2024 - 19:19 WIB

Bantuan Sosial Lansia dan Penyandang Disabilitas di Kabupaten Tulang Bawang Mulai Dicairkan, Cek Rekening Anda!

19 November 2024 - 18:02 WIB

Trending di Berita Indonesia