Menu

Mode Gelap

Daerah · 18 Apr 2019 21:53 WIB ·

Begini Cara Babinsa Kelurahan Kratonan Dalam Mengamankan Wilayahnya


Begini Cara Babinsa Kelurahan Kratonan Dalam Mengamankan Wilayahnya Perbesar

Solo, Gemasamudra.com – Hormat menghormati serta saling menghargai merupakan kewajiban kita kepada sesama maupun dengan lain agama karena toleransi beragama sangatlah penting agar selalu tercipta kerukunan antar umat beragama, wujud dari toleransi beragama bisa di lakukan dengan cara seperti halnya dengan saling mengasihi dan saling menyayangi serta janganlah saling menyakiti bahwasanya hidup damai adalah kenyamanan bagi semua insan hamba Tuhan.

Baca Juga :   PMI Berikan Bantuan Disinfektan ke Pemkab Pringsewu

Terkait hal itu pada hari Kamis 18 April 2019 pukul 19.00 Wib Babinsa kel Kratonan Koramil 03/Serengan, Kodim 0735/Surakarta Serka Yudi Widiyanto dan Sertu A. Rumbawa melaksanakan pengamanan Ibadah di GKJ Joyodiningratan di Jln. Gatot Subroto No. 222 Kratonan Kelurahan Kratonan Kec. Serengan kota Surakarta.

Pengamanan yang dilakukan oleh Babinsa di wilayahnya terutama tempat Ibadah merupakan perintah dari komando Atas “agar selalu tercipta kondisi wilayah yang aman dan nyaman, Danramil 03/Serengan Kapten Inf Tri Sakti selalu menekankan kepada anggota lebih Khusus kepada para Babinsa untuk selalu memonitor dan melaksanakan pengamanan tempat tempat Ibadah yang merupakan Obyek Vital di wilayah Binaanya

Klik Gambar

“Harapanya dengan hadirya Babinsa dan dalam pengamanan Ibadah bagi Umat Kristiani Bisa memberi rasa tenang, khusuk dalam menjalankan Ibadahnya”, ungkap Serka Yudi

Baca Juga :   Paguyuban Tukang Becak Menjadi Sasaran Komsos BABINSA Koramil 03/Serengan

Kegiatan Ibadah Minggu pagi ini mengambil Tema “Yesus Tuan Rumah yang Ramah” Dengan pendeta Berita Tri Setya Nugroho. S.Si. dan di hadiri Jemaat GKJ Joyodiningratan 300 orang.
(Agus Kemplu Pendim Solo)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Inovasi Limbah Plastik, Pj Gubenur Harap Pemkab Pringsewu Bisa Bikin Jalan Pakai Bijih Plastik

30 Oktober 2024 - 10:43 WIB

Grand Opening Impression 2024: Membangun Potensi Generasi Muda di Dunia Teknologi

28 Oktober 2024 - 11:42 WIB

SMA Negeri 1 Menggala berhasil membawa pulang 3 juara pada IMPRESSION (Informatic Student Competition) 2024 tingkat se-Sumbagsel

28 Oktober 2024 - 10:26 WIB

Ajak Bangga Berbahasa Lampung, Ami Balaw Buka FTBI Tuba Tahun 2024.

25 Oktober 2024 - 18:44 WIB

Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tulangbawang, Aliasan menggelar walimatul tasyakuran Manaqib Akbar

25 Oktober 2024 - 18:36 WIB

Win-Nata Mendapatkan Support Penuh dari Cagub Mirzani dan Jihan

20 Oktober 2024 - 16:51 WIB

Trending di Daerah