Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 30 Jul 2021 09:41 WIB ·

Ketua Komisi ll DPRD Kota Metro Minta Tak Ada Lagi Penolakan Pasien


Ketua Komisi ll DPRD Kota Metro Minta Tak Ada Lagi Penolakan Pasien Perbesar

Kota Metro,gemasamudra – Komisi II DPRD Metro meminta tak ada penolakan pasien yang membutuhkan pertolongan darurat selama pandemi Covid-19.

Ketua Komisi II DPRD Metro Fahmi Anwar mengatakan, rumah sakit, terutama milik pemerintah, harus menyiapkan tenda darurat.

Sehingga tidak ada penolakan bagi pasien gawat darurat yang ingin mendapat pertolongan.

Klik Gambar

“Ini pelajaran untuk kita semua dalam situasi yang serba tidak ada seperti saat ini. Jangan ada penolakan baik bagi pasien darurat Covid-19 atau penyakit lainnnya. Sampaikan kepada pasien maupun keluarganya, ini yang bisa kita berikan. Tapi jangan ada penolakan pasien,” tandasnya, Kamis (29/07/2021).

Baca Juga :   Pantai Mutiara Baru Jadi Tujuan Destinasi PEKAT IB Kota Metro

Diketahui, Yohanes Erlangga (27) meninggal dunia setelah keluarga ditolak empat rumah sakit di Metro.

Warga Hadimulyo Timur, Kecamatan Metro Pusat itu mengembuskan napas terakhirnya di rumah, Rabu (28/07/2021) sekitar pukul 16.00 WIB.(red)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Baca Lainnya

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Mantan Bupati Lamtim Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek Pagar Rumdis

17 April 2025 - 10:28 WIB

Keruk APBD Ratusan Juta, Toilet yang Dibangun oleh Disporapar Pringsewu Mangkrak

17 April 2025 - 09:27 WIB

Rutan Sukadana Kelas IIB Sukadana Gelar Razia Tahanan Dan Gabungan Dengan APH

16 April 2025 - 10:32 WIB

Dinas PUPR Tubaba Mulai Kerjakan Dua Kegiatan proyek Ruas Jalan Penghubung Exit Tol Anggaran Tahun 2025

14 April 2025 - 20:39 WIB

DPD Ormas Bidik Provinsi Lampung Gelar Rapat Tahunan 👇👇👇👇

13 April 2025 - 19:16 WIB

Trending di Berita Indonesia