Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 23 Nov 2020 19:00 WIB ·

Kejati Lampung Lakukan Penggeledahan di Kantor Inspektorat Lamsel


Kejati Lampung Lakukan Penggeledahan di Kantor Inspektorat Lamsel Perbesar

KALIANDA,(GS) – Kejaksaan Tinggi Lampung (Kejati) melakukan penggeledahan di Kantor Inpspektorat Kabupaten Lampung Selatan, Senin (23/11/2020).

Penggeledahan tersebut dipimpin oleh Kepala Seksi (Kasi) Penyidikan Khusus Kejaksaan Tinggi Provinsi Lampung, Roland Ritonga.

Penggeledahan dilakukan berdasarkan surat perintah penyidikan No.06/ L.8/Fd.1/11/2020 tanggal 17 nopember 2020 dan sprint geledah No.04/ L.8/Fd.1/ 11/2020 tanggal 17 nopember 2020,” katanya, Senin (23/11/2020) malam.

Klik Gambar

Dijelaskannya, dari penggeledahan tersebut, tim penyidik mengambil barang-barang berupa dokumen dan juga alat komunikasi beberapa pejabat strategis dilingkungan inspektorat pemkab Lampung Selatan.

Baca Juga :   Tips Cerdas Mengatur Waktu Antara Kuliah dan Kegiatan Ekstrakurikuler: Menjadi Mahasiswa Sukses Tanpa Stres!

“Penggeledahan dilakukan terkait pengumpulan barang bukti dalam dugaan TPK pemerasan atau penerimaan hadiah yang melibatkan pejabat struktural inspektorat Kabupaten Lampung Selatan, tahun 2020,” pungkasnya. (Red)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Baca Lainnya

Di Duga Tindakan Arogan oknum Penagih Utang BTPN Syariah

19 April 2025 - 18:19 WIB

Realisasi DD Tiyuh Pulung Kencana Tubaba Tahap satu Anggaran Tahun 2025 Selesai Dikerjakan

19 April 2025 - 15:19 WIB

Polisi Bongkar Kebohongan Yang Viral di Medsos Karena di Begal

19 April 2025 - 12:06 WIB

PSHT Ranting Patrang Mengadakan Latber sebagai salah satu syarat untuk menjadi Warga PSHT

19 April 2025 - 10:07 WIB

Selamat Datang Kapolres Yang Baru AKBP Bobby Adimas Candra Putra dari Ketua Cabang PSHT Jember

19 April 2025 - 09:30 WIB

Miliki Gedung Kokoh SMP Islam Bangsalsari Kosong Melompong Saat Jam Pelajaran! Diduga Tidak Ada KBM!

19 April 2025 - 01:48 WIB

Trending di Daerah