Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 7 Okt 2020 15:19 WIB ·

Aneh! Bowo Sudah Diberhentikan Mendapatkan Surat Pengangkatan lagi Menjadi Pendamping Sembako


Aneh! Bowo Sudah Diberhentikan Mendapatkan Surat Pengangkatan lagi Menjadi Pendamping Sembako Perbesar

Gemasamudra.com
PRINGSEWU – (GS) – Terkait hasil pemeriksaan inspektorat Pringsewu terhadap kasus kecurangan serta penyalahgunaan wewenang yang dilakukan oleh oknum Ketua Kube Jogja Jaya, Wanti dan juga TKSK Kecamatan Gadingrejo, Subowo.

Inspektur pada Inspektorat Kabupaten Pringsewu, Andi  Purwanto, mengatakan pemeriksaan sedang dalam proses, Senin (5/10/2020).

“Sejauh ini kami (Inspektorat,Red) sudah memanggil Wanti, Ketua Kube Jogja Jaya, dan juga Pendamping TKSK Gadingrejo Subowo,” ujar Andi didampingi Irban I Dwirman.

Klik Gambar

Lebih lanjut Dwirman mengatakan, terkait di berhentikannya Bowo sebagai pendamping sembako di Kecamatan Gadingrejo, tapi masih menjalankan tupoksinya di sana, Bowo berkilah bahwa dia mendapatkan surat pengangkatan kembali.

“Ada pengangkatan kembali pak kata Bowo, tapi pada saat kami minta surat tugasnya, sudah seminggu ini dia belum kembali menghadap saya, untuk memberikan yang katanya surat pengangkatan itu,” jelas Dwirman.

Selain itu, lanjut Dwirman, berdasarkan hasil turun ke lapangan ke beberapa pengurus Kube, ada semacam indikasi penggiringan KPM ke Kube Jogja Jaya yang melibatkan orang Dinsos juga.

“Jadi KPM dari Kube lain jika ingin pindah ke Kube Jogja Jaya tidak pakai persyaratan, tapi jika KPM dr Jogja Jaya pindah ke Kube lain pakai persyaratan. Dan ketika saya konfirmasi ke Bowo, dia mengakui memang ada persyaratanya. Lalu saya bilang kamu pakai juknis yang mana?,” bebernya.

Penulis : (Team)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 4 kali

Baca Lainnya

Memasuki Masa Tenang Dalam Rangka Penertiban APK, Muspika, PPK, Panwascam Ajung Melaksanakan Apel.

24 November 2024 - 09:26 WIB

Tokoh Penting Dan Berpengaruh Besar Ajak Warga Menangkan Qudrotul Ihkwan – Hankam Hasan

23 November 2024 - 17:37 WIB

Anna Morinda : Jangan Terprovokasi, Fokus Datang Ke TPS Coblos Bambang-Rafieq Nomor 01

22 November 2024 - 13:29 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

LMKN WAMI Penuhi Undangan BPD PHRI Lampung, Bahas Pembayaran Royalti

22 November 2024 - 06:49 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Trending di Berita Terkini