Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 20 Mei 2020 19:03 WIB ·

RSUD Pringsewu Terima Bantuan APD dari Mata Garuda Lampung


RSUD Pringsewu Terima Bantuan APD dari Mata Garuda Lampung Perbesar

PRINGSEWU – (GS) – Mata Garuda Lampung sebagai organisasi mahasiswa dari alumni penerima beasiswa S2 dari Kemenkeu (Kementrian Keuangan), di masa pandemi covid 19 ini tidak tinggal diam.

Alumini yang terhimpun di Mata Garuda Lampung, bersama sama mengumpulkan donasi untuk membantu tenaga medis maupun masyarakat yang terdampak dari virus corona, dengan memberikan bantuan berupa Alat Pelindung Diri (APD) untuk para tenaga medis di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Pringsewu, Senin (18/5/20).

Baca Juga :   Silang Sengkarut Masa Jabatan Sekda Pringsewu

Nanda Nursyah Alam mewakili MG Lampung, mengatakan bahwa di tengah pandemi covid 19 ini, sedikit memberikan bantuan berupa APD untuk para tenaga medis yang saat ini berjuang dalam memerangi virus corona yang melanda dibelahan dunia termasuk indonesia.

Klik Gambar

“Kita berharap bantuan donasi ini bisa membantu menambah stok kebutuhan APD bagi tenaga medis di RSUD Pringsewu,” jelas Nanda.

Baca Juga :   Berikut Kronologis Penemuan Mayat Terbakar dan MD di Peladangan Karet Warga

Disampaikan Teddy Firmasyah, Staff Sub. Bagian Umum dan RT RSUD Pringsewu, saat menerima bantuan tersebut mengatakan, bahwa sampai saat ini RSUD Pringsewu masih menerima bagi siapa saja yang ingin berdonasi untuk tenaga medis, baik berupa masker, hazmat, ataupun yang lainnya.

“Terima kasih banyak kepada Mata Garuda Lampung atas pemberian donasi berupa APD untuk tenaga medis, hal ini suatu bentuk turut serta dalam membantu masyarakat terdampak pandemi covid 19,” ucap Teddy.

Baca Juga :   Uji Nyali, Bendahara Koperasi BMW Enggan Memberikan Tanggapan.

Penulis : E.Hirawan

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Baca Lainnya

Bupati Ela Hadiri Halal Bihalal Ulama-Umaro di Ponpes Assya’raniyah

18 April 2025 - 19:27 WIB

Amankan Rangkaian Ibadah Paskah, Polres Jember Tingkatkan Patroli dan Siagakan Personel

18 April 2025 - 13:11 WIB

PSHT Ranting Mayang Cabang Jember menggelar aksi bakti sosial berupa swadaya

17 April 2025 - 16:55 WIB

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Mantan Bupati Lamtim Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek Pagar Rumdis

17 April 2025 - 10:28 WIB

Keruk APBD Ratusan Juta, Toilet yang Dibangun oleh Disporapar Pringsewu Mangkrak

17 April 2025 - 09:27 WIB

Trending di Berita Indonesia