Menu

Mode Gelap

Berita Terkini · 6 Agu 2020 09:36 WIB ·

Zulvia Hikmah Pasien RS Penawar Medika Dapatkan Bantuan dari Dinas Kesehatan Tulang Bawang


					Zulvia Hikmah Pasien RS Penawar Medika Dapatkan Bantuan dari Dinas Kesehatan Tulang Bawang Perbesar

Dengarkan postingan ini
Gemasamudra.com

Tulang Bawang – (GS) – Dinas Kesehatan Kabupaten Tulang Bawang mengunjungi dan memberikan bantuan kepada Zulia Hikmah, seorang pasien yang dirawat di Rumah Sakit Penawar Medika, Kecamatan Banjar Margo. Selasa, (4/8/2020) kemarin.

Pasien yang sejak 3 tahun lalu sudah dalam pengawasan dan pengobatan pihak Puskesmas Makartitama ini menyita perhatian Dinkes Tulang Bawang dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat dengan bergotong royong bergerak melayani warga sesuai program Bupati Tulang Bawang Winarti.

Baca Juga :   Sempat Buron, Perampok Asal Tubaba Akhirnya Diringkus Tekab 308 Polres Tuba

Kadinkes Tulang Bawang Fatoni didampingi Kabid Kesmas Arisandi, dalam kunjungan tersebut memastikan agar penanganan terhadap pasien Zulia Hikmah dapat berjalan maksimal.

Klik Gambar

“Semua ini adalah upaya Dinkes Tulang Bawang dalam memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat agar pasien mendapat pelayanan yang maksimal ” ungkap Fatoni.

Dalam kunjungan itu, Fatoni juga menyampaikan kepada pihak keluarga pasien, bahwa Dinkes akan menyiapkan rumah tunggu keluarga (RTK) jika Zulia harus dirujuk ke RSUD Menggala.

Baca Juga :   Pencuri HP Di Gelandang Ke Kantor Polisi

“Hal ini kami lalukan agar bisa mengurangi beban keluarga pasien saat menunggu pasien tersebut dirawat,” ucapnya.

Kedatangan Kadinkes juga memberikan bantuan untuk keluarga Zulia berupa uang tunai sebagai upaya mengurangi beban keluarga pasien yang kurang mampu.

Penulis : Edi Supriadi

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 0 kali

Baca Lainnya

H.Rudi Hartono Siap Maju Dalam Pemilihan Walikota Metro 2024-2029

18 April 2024 - 18:34 WIB

Rahmat Mirzani Djausal Open House Untuk Masyarakat Umum di Kediamannya

12 April 2024 - 21:50 WIB

Bresedekah di Bulan Ramadhan, DPC APDESI Pringsewu Bagikan Takji

6 April 2024 - 20:20 WIB

Kampung Bakung Rahayu Bagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada 30 Keluarga Penerima Manfaat

4 April 2024 - 13:03 WIB

Bangun Balai Tiyuh Desaign Lokal Kuno, Masyarakat Gedung Ratu Tubaba Dibawa Bernostalgia

3 April 2024 - 21:51 WIB

Temuan BPK Akui Sudah Dikembalikan, Inspektorat Pringsewu Akan Kroscek Buktinya

3 April 2024 - 11:27 WIB

Trending di Berita Terkini