Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 25 Feb 2023 11:33 WIB ·

Sekda Kota Metro Resmikan Metro Sudirman Street Food Kelas 02


Sekda Kota Metro Resmikan Metro Sudirman Street Food Kelas 02 Perbesar

Kota Metro —-Sekretaris Daerah(Sekda)kota Metro Ir. Bangkit Haryo Utomo MT meresmikan acara kuliner Metro Sudirman Street Food,kelas 02 yang bertempat di Komplek Ruko Sudirman Center, Jumat (24/02/2023).

Ketua pelaksana, Steven yang juga sebagai Ketua Lampung Culinary Community dalam sambutannya menyampaikan, bahwa acara Metro Sudirman Street Food ini adalah sesi ke 2 yang mana Kota Metro yang menjadi destinasi kami untuk Roadshow festival kuliner, dan kali ini kami juga tetap dibantu banyak rekan mulai dari Pemerintah Kota Metro, Dinas Perdagangan dan BNI.

Baca Juga :   Pemkab Pringsewu Gelar Bazar UMKM 2O24

Diketahui, kegiatan ini juga diisi oleh para pelaku UMKM dengan 41 tenant, sebanyak 30-40 persen berasal dari Kota Metro dan 60 persen dari Kota Bandar Lampung.

Klik Gambar

“Kami berharap dengan adanya kegiatan ini bisa memberikan penghasilan tambahan bagi pelaku usaha dan membantu pemulihan ekonomi untuk Metro,” ujarnya.

Sementara itu, Sekda kota Metro, Bangkit, dalam sambutannya mengatakan bahwa kegiatan ekonomi seperti inilah yang sedang kami rancang karena kegiatan ini yang tidak akan tergerus inflasi dan pandemi, dan Kota Metro dipastikan merupakan tempat transaksi yang aman apa lagi banyaknya uang palsu yang beredar .

Baca Juga :   Pembinaan Camat Limau sia-sia, Kakon Pariaman Diduga Tetap Salah Gunakan Wewenang Selewengkan Dana Desa

“Saya juga mengingatkan kepada para pedagang maupun pengunjung agar dapat menjaga kebersihan di area tenda dan tidak meninggalkan sampah selama event acara ini berlangsung,” ucap Bangkit.

Dalam acara Metro Sudirman Street Food turut hadir Kapolres Metro yang di wakili Kapolsek Metro Pusat, Akp. Panca Dandim KM. 0411 diwakilkan Kabaq Ops Kapten Tri, serta instansi terkait yang turut mendukung acara tersebut.

Baca Juga :   29 Tahanan Polres Tulang Bawang Barat Cek Kesehatan, Termasuk Rawat Luka Tembak.

Pewarta:wrd

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

Baca Lainnya

Potong Kerbau, Ribuan Pendukung Qodham Gelar Doa Bersama

17 April 2025 - 11:53 WIB

Mantan Bupati Lamtim Akhirnya Ditetapkan Tersangka Dugaan Korupsi Proyek Pagar Rumdis

17 April 2025 - 10:28 WIB

Keruk APBD Ratusan Juta, Toilet yang Dibangun oleh Disporapar Pringsewu Mangkrak

17 April 2025 - 09:27 WIB

Rutan Sukadana Kelas IIB Sukadana Gelar Razia Tahanan Dan Gabungan Dengan APH

16 April 2025 - 10:32 WIB

Dinas PUPR Tubaba Mulai Kerjakan Dua Kegiatan proyek Ruas Jalan Penghubung Exit Tol Anggaran Tahun 2025

14 April 2025 - 20:39 WIB

DPD Ormas Bidik Provinsi Lampung Gelar Rapat Tahunan 👇👇👇👇

13 April 2025 - 19:16 WIB

Trending di Berita Indonesia