Menu

Mode Gelap

Daerah · 26 Agu 2019 12:42 WIB ·

Jalan Sehat Warnai Semarak Agustusan Babinsa Amankan Rute Tempuh


Jalan Sehat Warnai Semarak Agustusan Babinsa Amankan Rute Tempuh Perbesar

Solo, Gemasamudra.com –  Dalam rangka ikut memeriahkan rangkaian kegiatan lomba memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke 74 di wilayah binaan, Babinsa kel Gajahan Koramil 05/Pasar Kliwon Kodim 0735/Surakarta, Sertu Dwi Santoso  mengikuti kegiatan jalan sehat bersama warga masyarakat Kel Gajahan kecamatan Pasar Kliwon kota Surakarta, (25/8/2019).

Kegiatan jalan sehat  ini merupakan puncak acara rangkaian  kegiatan dalam rangka memeriahkan HUT RI ke 74 tahun 2019 warga Kel Gajahan yang merupakan salah satu kelurahan binaan Koramil 05/Pasar Kliwon kegiatan jalan sehat ini di Star oleh Ari Dwi Daryatmo, S.STP, M.M selaku camat Pasar Kliwon dan di ikuti oleh seluruh warga masyarakat kel Gajahan dengan jumlah sekitar 400 Orang,  yang digagas oleh Ketua LPMK dan masyarakat Kel Gajahan, acara tersebut di meriahkan dengan pembagian door price dan hiburan musik bersama warga.

Baca Juga :   Aleg Provinsi Lampung Abdullah Surajaya Bagikan Sembako ke Warga Kelurahan Gunung Sugih

Dalam sambutan sebagai tamu kehormatan sebagai Babinsa, Sertu Dwi Menyampaikan apresiasi kepada warga Kel Gajahan yang sangat antusias mengikuti jalan sehat ini, terbukti dengan banyaknya warga yang hadir, dan juga mengucapkan terimakasih kepada LPMK yang sudah menjadi penggerak kegiatan ini, semoga persatuan dan kesatuan tetap terjaga dan terciptanya kerukunan hidup antar sesama warga sehingga kondusifitas di wilayah kel Gajahan tetap terbina.

Klik Gambar

Babinsa mengajak seluruh peserta untuk menanamkan semangat Nasionalisme dan mengisi kemerdekaan dengan hal-hal yang positif,sehingga kesan kemeriahan semangat kemerdekaan dan jiwa kepahlawanan bisa kita luapkan dalam mengisi kemerdekaan ini, sehingga tumbuh rasa nasionalisme terhadap NKRI, jaga persatuan dan kesatuan serta hidup rukun antar sesama.

Baca Juga :   BAZNAS Kabupaten Tanggamus Kembali Berikan Bantuan Medis di Pekon Talang Padang

( Agus Kemplu)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Tokoh Penting Dan Berpengaruh Besar Ajak Warga Menangkan Qudrotul Ihkwan – Hankam Hasan

23 November 2024 - 17:37 WIB

Dalam Rangka Mengawal Demokrasi Mewujudkan Pilkada Damai, Tertib dan Aman Polsek Ajung Mengadakan Giat Nusantara Cooling Sistem.

22 November 2024 - 11:52 WIB

Pecah, Sepuluh Ribu Masyarakat Padati Kampanye Akbar Qudrotul-Hankam di Penawar Tama 

22 November 2024 - 11:01 WIB

Dipertanyakan Tokoh Masyarakat, PC PMII Soroti Rusunawa Pringsewu Terbengkalai Tanpa Penghuni

21 November 2024 - 23:09 WIB

Ahmad Fijayyuddin Dikukuhkan Nahkodai PD IWO Pringsewu Masa Bhakti 2024-2029

19 November 2024 - 19:19 WIB

Bantuan Sosial Lansia dan Penyandang Disabilitas di Kabupaten Tulang Bawang Mulai Dicairkan, Cek Rekening Anda!

19 November 2024 - 18:02 WIB

Trending di Berita Indonesia