Menu

Mode Gelap

Berita Indonesia · 16 Feb 2024 14:34 WIB ·

Si Dokkes Polres Mesuji Perduli ; Kami Hadir Memberikan Bantuan Kesehatan Kepada Petugas PAM Pemilu 2024


Si Dokkes Polres Mesuji Perduli ; Kami Hadir Memberikan Bantuan Kesehatan Kepada Petugas PAM Pemilu 2024 Perbesar

Polres Mesuji Polda Lampung- gemasamudra.com. Guna memastikan kesehatan petugas penyelenggara Pemilu 2024, baik Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) maupun petugas pengamanan (PAM) dari TNI, Polri dan Linmas yang kelelahan, Si Dokkes Polres Mesuji hadir untuk memberikan layanan Kesehatan, Kamis (15/02/24)

Kegiatan tersebut dipimpin oleh Pj. Kasi Dokkes Polres Mesuji IPDA Ahmad Islahudin bersama Petugas Si Dokkes Polres Mesuji.

Baca Juga :   Ririn-Wiriawan Pasang Banner Pakai Logo Pemkab, Pengamat Politik Nilai Itu Pelanggaran Etik

Kasi Dokkes IPDA Ahmad Islahudin mewakili Kapolres Mesuji AKBP Ade Hermanto S.H, S.IK, CPHR menjelaskan, bahwa kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan Polres Mesuji guna memastikan seluruh petugas yang terlibat pengamanan TPS pada penyelenggaraan Pemilu 2024 ini dalam kondisi sehat.

Klik Gambar

“Layanan ini di berikan agar kesehatan dan kebugaran dari para petugas penyelenggara Pemilu dan petugas keamanan TNI serta Polri tetap fit, mengingat rangkaian Pemilu serentak ini sangat panjang dan menguras tenaga”. Ucapnya

Baca Juga :   soal Kerusuhan Teroris di Mako Brimob,Jokowi Memberikan Pernyataan Lengkap

Pada kesempatan tersebut, Si Dokkes memberikan obat-obatan dan multivitamin kepada seluruh petugas pengamanan, salah satunya petugas pengamanan Pemilu di Wilayah Kecamatan Simpang Pematang dan Tanjung Raya Kabupaten Mesuji.

“Dengan layanan kesehatan yang Kami berikan ini, dapat menjaga kesehatan seluruh petugas pengamanan, sehingga mereka dapat menjalankan tugasnya dengan maksimal dan optimal”. Harapnya. (Humas Polres Mesuji).

Baca Juga :   Digugat di Pengadilan, Dewan Pers Mangkir

Red, (Saipul)

Facebook Comments Box

Artikel ini telah dibaca 26 kali

badge-check

Editor

Baca Lainnya

Peringati Hari Gizi Nasional ke-65, Pemkab Pringsewu Gelar Gerakan Cegah Stunting

4 Juli 2025 - 14:33 WIB

TesTulis dan Penetapan Calon Perangkat Desa Karangsono Berjalan Kondusif 

2 Juli 2025 - 17:19 WIB

Polres Jember Melaksanakan Upacara Peringati HUT Bhayangkara Ke-79 

1 Juli 2025 - 19:38 WIB

M Fadil Kasun Terpilih Dusun Gambirono Kulon Dilantik Langsung Oleh Budiono Kades Gambirono.

1 Juli 2025 - 17:26 WIB

SSB PORDES Kalisat Sukses Raih Gelar Juara 1 Kompetisi U12 Anniversary Ke 2 Putra Mas Di Stadion Imam Nahrowi UIN KHAS Jember

30 Juni 2025 - 20:50 WIB

Polres Jember Berkolaborasi Dengan Pemkab Jember Menggelar Bhayangkara Trail Adventure Memperingati HUT Bhayangkara ke 79

30 Juni 2025 - 20:42 WIB

Trending di Berita Nasional